Untuk kue dan biskuit.
•
Loyang Bakar
Untuk memanggang dan membakar
atau sebagai loyang untuk menampung
minyak.
•
Tatakan kaki tiga
Untuk membakar dan memanggang.
Gunakan tatakan kaki tiga hanya
dengan loyang pemanggang/ba-
kar.
4.
SEBELUM MENGGUNAKAN PERTAMA KALI
PERINGATAN
Silakan baca bab Keselamatan.
4.1
Pembersihan awal
• Lepas semua aksesoris dan penyokong
rak yang dapat dilepas (jika ada).
• Bersihkan peralatan sebelum diguna-
kan untuk pertama kali.
Lihat bab "Perawatan dan pem-
bersihan".
4.2
Pemanasan terlebih dulu
Panaskan peralatan yang kosong terlebih
dulu untuk membakar minyak yang tersi-
sa.
1.
Tetapkan fungsi
dan suhu maksi-
mum
2.
Biarkan peralatan bekerja selama 60
— 90 menit.
3.
Tetapkan fungsi
dan suhu maksi-
mum.
4.
Biarkan peralatan bekerja selama 5 —
10 menit.
Aksesori dapat menjadi lebih panas di-
bandingkan penggunaan normal. Perala-
tan dapat mengeluarkan bau dan asap. Ini
merupakan hal yang normal. Pastikan
bahwa aliran udara memadai.
Biarkan oven mendingin. Basahi
lap lembut dengan air hangat dan
sedikit cairan pencuci yang lem-
but, dan gunakan untuk member-
sihkan rongga oven.
5.
PENGGUNAAN SEHARI-HARI
PERINGATAN
Silakan baca bab Keselamatan.
5.1
Fungsi Oven
Fungsi oven
Deskripsi
Posisi mati
Oven dimatikan.
Oven gas dinyala-
kan
Panas hanya dari bagian dasar oven. Kisaran penye-
suaian suhu.
Pemanggang gas
dinyalakan
Panas dari bagian atas.
5.2
Indikator arus listrik
Indikator arus listrik menyala ketika tom-
bol pemutar fungsi oven gas telah disetel.
5.3
Memasak dengan oven gas
Menyalakan api oven gas:
28 www.electrolux.com