Daftar Isi
Tujuan penggunaan
Mesin cuci bertekanan tinggi ini (selanjutnya disebut
sebagai "perangkat") dirancang hanya untuk
penggunaan rumah tangga.
Gunakan untuk membersihkan mesin, kendaraan,
bangunan, peralatan, bagian depan bangunan,
teras, peralatan berkebun, dll., dengan
menggunakan jet air bertekanan tinggi (gunakan
juga cairan pembersih tambahan jika perlu).
Dengan aksesori, suku cadang dan cairan
pembersih yang disetujui oleh KÄRCHER. Harap
perhatikan informasi yang ada pada cairan
pembersih.
Simbol pada alat
Perlengkapan keselamatan
HATI-HATI
Perlengkapan keselamatan tidak ada atau berbeda
Perlengkapan keselamatan disediakan untuk
melindungi Anda.
Jangan pernah memodifikasi atau mengabaikan
perlengkapan keselamatan.
Pengunci pistol tekanan tinggi
Pengunci akan mengunci tuas pistol bertekanan tinggi
dan mencegah agar perangkat tidak menyala tanpa
disengaja.
Aksesori dan suku cadang
Gunakan hanya aksesori asli dan suku cadang asli
karena dapat memberikan pengoperasian perangkat
yang aman dan bebas gangguan.
Untuk informasi tentang aksesori dan suku cadang,
kunjungi
www.kaercher.com
.
Cakupan pengiriman
Cakupan pengiriman perangkat ditunjukkan pada
kemasan. Periksa kelengkapan isi saat membuka
kemasan. Jika terdapat aksesori yang tidak lengkap
atau ada kerusakan akibat pengangkutan, hubungi
dealer Anda.
Perlindungan lingkungan
Bahan kemasan dapat didaur ulang. Buang
kemasan sesuai dengan peraturan lingkungan.
Alat listrik dan elektronik mengandung bahan
yang berguna dan dapat didaur ulang serta
komponen lainnya seperti baterai, minyak atau
baterai yang dapat diisi ulang, - jika tidak
ditangani atau dibuang dengan tepat - dapat
mengancam kesehatan dan lingkungan. Meskipun
demikian, komponen tersebut diperlukan untuk
mengoperasikan alat dengan tepat. Alat yang ditandai
dengan simbol ini tidak boleh dibuang dan dicampur
dengan sampah rumah tangga.
Operasi pembersihan yang menghasilkan limbah
air yang berminyak, seperti pencucian mesin,
pencucian bodi bawah, hanya boleh dilakukan
menggunakan stasiun pencucian yang dilengkapi
dengan separator minyak.
Penggunaan detergen hanya boleh dilakukan di
atas permukaan kedap cairan dengan sambungan
ke sistem saluran pembuangan. Jangan membuang
limbah detergen ke dalam air atau tanah.
Catatan tentang material (REACH)
Informasi terkini mengenai material dapat ditemukan di:
www.kaercher.de/REACH
Petunjuk Keselamatan
Bacalah petunjuk keselamatan ini dan
panduan pengoperasian asli sebelum
Anda menggunakan perangkat untuk
pertama kalinya. Ikuti langkah-langkah sebagaimana
dijelaskan. Simpan kedua dokumen tersebut untuk
digunakan di lain waktu atau untuk diserahkan kepada
pemilik berikutnya.
Di samping petunjuk yang ada pada panduan
pengoperasian ini, perhatikan juga peraturan
keselamatan dan pencegahan kecelakaan yang
berlaku.
Tanda peringatan dan petunjuk yang terdapat pada
perangkat memberikan informasi penting mengenai
pengoperasian yang aman.
Tingkat bahaya
BAHAYA
Petunjuk tentang situasi berbahaya yang segera
mengancam yang dapat menyebabkan terluka parah
atau kematian.
PERINGATAN
Petunjuk tentang situasi yang mungkin berbahaya
yang dapat menyebabkan terluka parah atau
kematian.
HATI-HATI
Petunjuk tentang situasi yang mungkin berbahaya
yang dapat menyebabkan cedera ringan.
Tujuan penggunaan.............................................
12
Simbol pada alat..................................................
12
Perlengkapan keselamatan.................................
12
Aksesori dan suku cadang ..................................
12
Cakupan pengiriman ...........................................
12
Perlindungan lingkungan.....................................
12
Petunjuk Keselamatan ........................................
12
Deskripsi alat.......................................................
14
Pemasangan .......................................................
14
Start-up awal .......................................................
14
Pengoperasian ....................................................
14
Perawatan dan pemeliharaan .............................
15
Pengangkutan .....................................................
15
Penyimpanan ......................................................
15
Panduan penyelesaian masalah .........................
15
Garansi................................................................
16
Data teknis ..........................................................
15
Alat tidak boleh terhubung
langsung ke jaringan air minum
umum.
Jet bertekanan tinggi tidak boleh
diarahkan langsung ke orang,
hewan, peralatan listrik yang
dialiri listrik atau ke alat itu
sendiri.
Lindungi alat agar tidak
membeku.
Summary of Contents for K2 Winner
Page 1: ...K2 Winner 97662600 12 21 English 4 8 Indonesia 12 16 Vi 0 2 t...
Page 2: ...A...
Page 3: ...B C a b D E a b F G a b H I a a b b J K L...
Page 9: ......
Page 10: ...1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16...
Page 11: ...4 8...
Page 17: ...REACH www kaercher de REACH FFP 2 I 30 mA 60 IEC 60364 1 1 10 1 5 210 30 2 5 2 30...
Page 25: ......