97
PERINGATAN
Dapat timbul luka bakar atau sensasi
terbakar suhu rendah.
Jangan Menggunakan Produk Ini di
Dekat Anggota Badan Dalam Waktu
Lama
Ö
Jangan menggunakan produk ini
dengan bagian yang mengeluarkan
panas berada di dekat anggota
badan dalam waktu lama.
• Dapat timbul sensasi terbakar suhu
rendah.
Jangan Memaparkan Diri Sendiri
atau Orang Lain ke Angin Panas
dari Lubang Ventilasi (Keluar)
Dalam Waktu Lama.
• Tergantung arah komputer atau cara
Anda memegang komputer, tangan
dan tubuh Anda akan lebih terpapar
ke angin panas.
• Menutup lubang ventilasi (keluar)
dengan tangan atau benda lain
dapat mengakibatkan terbentuknya
panas di dalam unit, yang mungkin
dapat menimbulkan luka bakar.
Jangan Menyentuh Permukaan
Adaptor Listrik AC Terlalu Lama
Saat Menggunakan/ Mengisi Daya
• Dapat menyebabkan luka bakar.
Jangan Meletakkan Produk di
dalam Kantung atau Kotak Saat
Dihidupkan
• Jika dilakukan, produk dapat
mengalami panas berlebih dan
menyebabkan luka bakar.
Dapat berdampak pada memburuknya
kesehatan Anda.
Jangan Menaikkan Volume
Terlalu Keras Saat Menggunakan
Headphone
• Mendengarkan dengan volume
tinggi dalam waktu lama dapat
mengakibatkan kehilangan
pendengaran.
HATI-HATI
Dapat terjadi kebakaran atau kejutan listrik.
Jangan Memindahkan Produk
Ini Ketika Colokan Listrik AC
Tersambung
Ö
Apabila kabel listrik AC rusak,
segera cabut colokan listrik AC.
Jangan Menyambungkan Kabel
Telepon, atau Kabel Jaringan Lain
Selain yang Telah Ditentukan, ke
dalam Port LAN
Ö
Jangan menyambung apa pun
tersebut di bawah ini ke jaringan.
• Jaringan selain 1000BASE-T,
100BASE-TX atau 10BASE-T
• Saluran telepon (Telepon IP (Telepon
Protokol Internet), Saluran telepon
kabel, saluran telepon internal
(saklar dalam rumah), telepon umum
digital, dll.)
Jangan Sampai Adaptor Listrik AC
Terbentur dengan Kuat
Ö
Jangan melanjutkan penggunakan
adaptor listrik AC setelah terbentur
dengan kuat, misalnya terjatuh.
Ö
Hubungi kantor dukungan teknis
untuk perbaikan.
Jangan Meninggalkan Produk Ini di
Lingkungan Bersuhu Tinggi dalam
Waktu Lama
• Apabila produk ini dibiarkan di
tempat yang terpapar ke suhu
sangat tinggi seperti di dekat api
atau di bawah sinar matahari
langsung, maka itu dapat merusak
kabinet dan/atau menyebabkan
masalah di bagian internal.
Jangan Menyumbat Lubang
Ventilasi (Masuk/Keluar)
Ö
Jangan menggunakan produk ini
saat terbungkus kain atau di atas
kasur atau selimut.
Jangan Menyimpan Produk di
Tempat yang Banyak Mengandung
Air, Kelembapan, Uap, Debu, Asap
Berminyak, dll.
Содержание CF-SZ6 Series
Страница 11: ...11 I ダストカバー J バッテリーラッチ K バッテリーパック 底面 K I J ...
Страница 32: ...32 Description of Parts Bottom K I J I Dust cover J Battery latch K Battery pack ...
Страница 48: ...中国能效标识 48 法规信息 ...
Страница 51: ...51 底部 I 防尘盖 J 电池锁簧 K 电池 K I J ...
Страница 68: ...68 部件說明 底部 I 防塵蓋 J 電池卡鎖 K 電池組 K I J ...
Страница 86: ...86 ส วนท าย I ฝาปิดกันฝุ น J ตัวยึดแบตเตอรี K ชุดแบตเตอรี K I J ...
Страница 103: ...103 Bawah I Penutup debu J Kancing baterai K Pack baterai K I J ...
Страница 111: ...MEMO 111 ...