
Laser garis
GLL 30 G
Area levelling otomatis khusus
±4°
Waktu levelling khusus
6 s
Suhu pengoperasian
+5 °C...+40 °C
Suhu penyimpanan
–20 °C...+70 °C
maksimal tinggi penggunaan di atas tinggi
acuan
2000 m
kelembapan relatif maks.
90 %
Tingkat polusi sesuai dengan IEC 61010-1
2
B)
Kelas laser
2
Jenis laser
500–540 nm, <5 mW
C
6
5
Divergensi
25 × 5 mrad (sudut penuh)
Dudukan tripod
1/4"
Baterai
2 × 1,5 V LR6 (AA)
Berat sesuai dengan EPTA-Procedure
01:2014
0,25 kg
Dimensi (panjang × lebar × tinggi)
71 × 55 × 72 mm
A) Area kerja dapat berkurang akibat keadaan lingkungan yang tidak menguntungkan (seperti sinar
matahari langsung).
B) Hanya polusi nonkonduktif yang terjadi, namun terkadang muncul konduktivitas sementara yang
disebabkan oleh kondensasi.
Untuk mengidentifikasi alat ukur secara jelas terdapat nomor seri
(6)
pada label tipe.
Cara memasang
Memasang/mengganti baterai
Untuk pengoperasian alat ukur disarankan memakai baterai mangan alkali.
Untuk membuka tutup kompartemen baterai
(5)
, tekan pengunci
(4)
ke atas dan
lepaskan tutup kompartemen baterai. Masukkan baterai.
Pastikan baterai terpasang pada posisi kutub yang benar sesuai gambar di dalam
kompartemen baterai.
Bahasa Indonesia |
85
Bosch Power Tools
1 609 92A 4F1 | (28.06.2018)