Bahasa Indonesia
6
SEBELUM MULAI MENGGUNAKAN PENGGILING DAGING:
Cucilah semua bagian kepala
penggiling daging dalam air sabun hangat.
Hal ini akan menyingkirkan semua sisa gemuk
dan kotoran yang tertinggal dari proses pembuatan mesin. JANGAN MEMASUKKAN
KOMPONEN ALAT PENGGILING DAGING DALAM ALAT PENCUCI PIRING.
1. Lepaskan Cincin Penahan (#8), Plat Penggiling (#7), Pisau (#6) dan Pengumpan Berulir (#4)
dari bagian kepala (#1). Pastikan sekrup pengunci (tidak tampak pada gambar) pada kopling
motor didorong penuh ke arah luar. Pasang kepala penggiling daging pada kopling motor
hingga pengumpan berulir masuk dengan baik pada Rodagigi Penggerak (#23). Kepala mesin
harus diposisikan berdiri hingga sekrup pengunci dapat dikencangkan erat untuk menahannya
di tempatnya selama pengoperasian.
2. Pasang penggiling berulir (#4) pada kepala penggiling dan putar hingga rodagigi cacing masuk
ke bagian datar poros motor.
3. Letakkan pisau (#6) pada Pasak Pengumpan Berulir persegi (#5) dari Pengumpan Berulir (#4)
dengan pisau menghadap keluar.
4. Letakkan plat pembentuk daging giling (
gerincing plat
) (#7) pada pengunci pengumpan berulir di
depan pisau. Pastikan takikan pada plat berada pada tonjolan pengunci di kepala penggiling.
Mata potong pisau harus menghadap dan menempel rapat pada plat pembentuk daging giling.
5. Kencangkan cincin penahan (#8) pada kepala penggiling hingga erat. Kencangkan dengan
tangan dan jangan mengencangkan berlebihan. Pengencangan berlebihan akan menyebabkan
keausan berlebihan pada pisau dan plat penggiling. Bila cincin tidak cukup rapat, daging akan
terlumatkan, bukan terpotong oleh pisau. Pisau atau plat yang tumpul juga dapat menyebabkan
daging terlumatkan. Bila daging terlumatkan, bongkar penggiling, buang semua daging dari
penggiling dan plat, rakit kembali penggiling daging dan kencangkan cincin lebih keras dari
sebelumnya sebelum mulai menggiling daging kembali.
6. Pasang baki tempat daging (#9) pada kepala penggiling dengan erat.
Summary of Contents for GM 2400E
Page 2: ......
Page 7: ...Bahasa Indonesia 5 Fitur Alat Penggiling Daging Bagian 3 Instalasi ...
Page 12: ......
Page 17: ...English 17 Grinder Features Part 3 Installation ...
Page 22: ......