![Electrolux EWW8025DGWA User Manual Download Page 76](http://html.mh-extra.com/html/electrolux/eww8025dgwa/eww8025dgwa_user-manual_100721076.webp)
76 www.electrolux.com
Bila listrik padam atau mesin mengalami
gangguan, maka pintu akan terkunci.
Mesin akan melanjutkan proses mencuci
bila listrik hidup kembali. Bila mesin
mengalami gangguan maka pintu akan
tetap terkunci, dan memungkinkan untuk
dibuka dengan menggunakan fungsi
pembuka darurat.
Sebelum membuka pintu :
Pastikan suhu air didalam pencucian
sudah tidak panas. Tunggu hingga
suhu air dingin.
PERINGATAN!
Pastikan tabung tidak berputar atau
tidak melakukan proces pencucian.
Tunggu hingga tabung berhenti
berputar.
●
●
●
3. Tahan pemicu pembuka darurat ke
bawah dan pada saat yang bersa-
maan, buka pintu.
4. Ambil cucian keluar.
5. Tutup kembali pintu penyaring (filter).
Untuk membuka pintu, lakukan
langkah berikut:
1. Hidupkan tombol pemilih program ke
“Off” matikan alat.
Cabut kabel listrik dari tempat listrik.
2. Lepaskan pintu saringan, seperti
gambar di bawah ini.
meremas
pada saat
yang
bersamaan,
buka pintu.
Tahan pemicu
pembuka
darurat ke
bawah
11.2 Membuka Pintu Pada Keadaan Darurat
Pastikan air tidak terlalu tinggi.
Lakukan proses pembuangan
air (drain) jika dibutuhkan (Lihat
halaman 71)
Summary of Contents for EWW8025DGWA
Page 83: ......