BAHASA INDONESIA 45
1.6 Penggunaan
●
Cucilah bahan kain yang memang
dirancang untuk dicuci oleh mesin.
Patuhi selalu petunjuk pada label
pakaian.
●
Jangan membebani mesin secara
berlebihan. Lihat bagian terkait di buku
petunjuk.
●
Sebelum mencuci, pastikan semua
kantung baju dikosongkan dan
kancing serta ritsleting ditutup.
Jangan mencuci barang-barang
dari kain yang sudahusang
ataurobekdanbersihkannodaseperticat,
tinta, karat dan rumput sebelum
mencuci. Baju dalam (BH) yang
berkawat TIDAK BOLEH dicuci dalam
mesin.
●
Pakaian yang sudah terkena produk
bahan bakar yang mudah menguap
tidak boleh dicuci dalam mesin. Jika
menggu- nakan cairan pembersih yang
mudah menguap, harap Anda pastikan
bahwa cairan sudah dihilangkan dari
pakaian sebelum dimasukkan ke dalam
mesin.
●
Jangan sekali-kali menarik kabel
listrik untuk melepaskan steker
daristopkontak; selalu pegang dan
cabut stekernya.
●
Jangan sekali-kali menggunakan Mesin
Cuci - Pengering jika kabel listrik, panel
kontrol, permukaan atau alas kerja
mesin rusak sehingga Anda dapat
menjangkau bagian dalam Mesin Cuci
-Pengering.
●
Beberapa duvet (comforter) dan selimut
bulu harus dicuci/dikeringkan dalam
mesin cuci khusus di toko, karena
ukurannya besar. Tanyakan kepada
produsen mengenai item tersebut
sebelum mencuci/ mengeringkannya
dalam mesin cuci di rumah.
●
Pengguna harus selalu memeriksa dan
memastikan bahwa tidak ada pemantik
gas api (sekali pakai atau lainnya) yang
tertinggal dalam pakaian mereka.
●
Jangan sekali-kali menggunakan
pengering dengan pemanas pada
bahan yang sudah terkena bahan
kimia seperti cairan pembersih kering.
Bahan inimudah meletup dan dapat
menyebabkan ledakan. Gunakan
pengering dengan pemanas hanya pada
bahan yang sudah dicuci dengan air
atau yang perlu diangin-anginkan.
●
Jangan mengeringkan barang yang
tidak dicuci dalam mesin cuci-pengering
(pakaian mungkin memiliki serat atau
terkontaminasi dengan minyak yang
mudah terbakar).
●
Jangan meninggalkan alat penyaluran
deterjen yang terbuat dari plastik di
dalam drum sewaktu siklus pengeringan,
karena plastik yang digunakan tidak
dirancang untuk tahan terhadap panas.
Jika ingin mencuci sampai kering, Anda
harus menggunakan laci penyaluran
deterjen biasa.
AWAS!
– Jangan sekali-kali menghentikanalat
ini sebelum akhir siklus pengeringan,
kecuali jika semua cucian segera
dikeluarkan dan ditebarkan agar
panasnya hilang.
– Jangan keringkan pakaian di dalam
mesin cuci-pengering dengan pelarut
cuci kering. Juga jangan gunakan
produk pelembut/pengharum cucian
selama siklus pengeringan.
Untuk meminimalkan risiko kebakaran
dalam mesin cuci-pengering, hal berikut
ini harus dipatuhi:
●
Bahan yang ternoda atau terpercik
minyak sayur atau minyak goreng
bisa menimbulkan bahaya kebakaran
dan jangan ditaruh di dalam mesin
cuci-pengering. Bahan yang terkena
minyak dapat terbakar secara spontan,
khususnya jika terpapar pada sumber
panas seperti dalam mesin cuci-
pengering. Bahan menjadi hangat, yang
menyebabkan oksidasi menghasilkan
panas.
Summary of Contents for EWW8025DGWA
Page 83: ......