
5
Tombol khusus
Tombol khusus memungkinkan Anda untuk mengontrol beberapa fitur di tablet dengan menekan satu tombol.
Untuk informasi lebih lanjut, lihat “Menggunakan ThinkPad 10 Ultrabook Keyboard” pada halaman 44.
Menggunakan ThinkPad 10 Ultrabook Keyboard
Topik ini berisi instruksi tentang cara menggunakan ThinkPad 10 Ultrabook Keyboard.
Untuk menggunakan ThinkPad 10 Ultrabook Keyboard, pasang tablet ke ThinkPad 10 Ultrabook Keyboard
terlebih dulu, seperti yang ditunjukkan pada gambar berikut. Pastikan tablet terpasang dengan kencang di
tempatnya.
Catatan:
Jangan lepaskan tablet dari ThinkPad 10 Ultrabook Keyboard saat menggunakan ThinkPad 10
Ultrabook Keyboard, jika tidak, ThinkPad 10 Ultrabook Keyboard akan dinonaktifkan.
44
Panduan Pengguna
Содержание Panduan Pengguna 10
Страница 1: ...Panduan Pengguna ThinkPad 10...
Страница 44: ...36 Panduan Pengguna...
Страница 66: ...58 Panduan Pengguna...
Страница 80: ...3 Pasang penutup kartu SIM dan kartu SD 72 Panduan Pengguna...
Страница 88: ...80 Panduan Pengguna...
Страница 94: ...86 Panduan Pengguna...
Страница 98: ...90 Panduan Pengguna...
Страница 102: ...94 Panduan Pengguna...
Страница 105: ......
Страница 106: ......