15
INDONESIA
Membersihkan sensor debu
1. Pegang lekukan pada penutup sensor debu lalu tarik
penutup ke arah kanan.
Penutup
sensor debu
2. Bersihkan lensa sensor debu dengan hati-hati
menggunakan tangkai kapas.
Lensa sensor
debu
3. Masukkan kedua bagian berengsel penutup sensor debu
ke lekukan di bagian kanan sensor debu (
①
) lalu tekan
penutup searah tanda panah (
②
) untuk memasangnya.
②
①
Penutup sensor
debu
•
Jangan bersihkan bagian sensor dengan bahan yang mudah menguap seperti alkohol dan aseton, gunakan
hanya air.
•
Apabila ada benda asing (debu) yang menempel di sekitar lensa sensor debu, status tingkat kontaminasi
mungkin tidak berubah dari sebelum dibersihkan. Dalam kasus ini, bersihkan kembali sensor.
•
Bersihkan bagian sensor setiap enam bulan sekali. Namun, periode pembersihan mungkin bervariasi menurut
lingkungan di sekitarnya dan jam penggunaan, maka di lingkungan yang berdebu periodenya harus lebih
singkat.
PERHATIAN
Paper_AC347HPAWQ_IB_34547A-4_IN.indd 15
2013-07-31 오전 10:25:09