45
LAKUKAN SENDIRI
PENYESUAIAN SUSPENSI BELAKANG
Suspensi
belakang
adalah tipe adjustable
dimana tekanan pegas
dapat ditambah atau
dikurangi.
Menambah
tekanan
pegas untuk kecepatan
tinggi dan beban berat.
Kurangi tekanan pegas untuk kecepatan rendah
dan beban ringan.
Terdapat 5 buah ukuran penyesuaian di bagian
bawah pegas.
Untuk penyesuaian dapat dilakukan sebagai
berikut.
Putar adjuster sehingga adjuster bergerak naik
untuk menambah tekanan pegas dan sebaliknya
untuk mengurangi tekanan pegas.
Sesuaikan agar sisi kiri dan kanan memiliki ukuran
yang sama.
LEFT
P E R I N G A T A N
Berkendara dengan ukuran tekanan pegas yang
berbeda dapat menyebabkan hilang kendali dan
juga kecelakaan.
Содержание Bullet 350 2017
Страница 1: ...ROYAL ENFIELD PEMILIK PANDUAN DOM for Export ...
Страница 81: ...79 CATATAN ...
Страница 82: ...80 CATATAN ...
Страница 143: ...60 NOTES ...
Страница 144: ...Part No 590814 A ...