
Bahasa Indonesia
23
dibutuhkan dan biasanya isi akan terasa lebih panas dibanding rotinya. Pastikan roti tidak terlalu
matang karena hal ini akan menyebabkan roti menjadi keras. Jika akan menggunakan daging
sebagai isi, maka pilihlah daging dengan irisan yang tipis karena akan lebih cepat panas dan lebih
baik dibandingkan daging dengan irisan yang tebal. Irisan daging yang tebal membutuhkan
pemanasan lambat agar mendapatkan kematangan yang merata pada daging, sebaliknya hal ini
menyebabkan roti menjadi terlalu matang sedangkan daging belum mengalami pemanasan yang
cukup. Sandwich dapat ditempatkan pada piring kertas. Lepaskan pembungkus segera setelah
dipanaskan. Roti beku yang sudah-matang dapat digunakan untuk sandwich. Namun isinya perlu
dicairkan terlebih dahulu. Roti panggang bisa saja untuk sandwich dan cukup dipanaskan saja.
Olahan
Jumlah
Lama
Memasak
Catatan
Sandwich
1
2
4
1 min
1 ½-2min
3-4 min
Tempatkan di piring microwave.
Hamburger
( 4 Oz)
4
1 min
3-4 min
Tutup dengan piring microwave.
Hot Dogs
4
1 ½-2min
Tutup dengan piring microwave.
Sloppy joes
4
4 min
Tempatkan di piring microwave.
PASTA & NASI
Petunjuk memasak pasta dan nasi
Beras berbulir panjang membutuhkan waktu untuk rehidrasi. Memasak dengan microwave
membutuhkan waktu sedikit lebih cepat dari cara konvensional. Kelebihan memasak makanan jenis
ini menggunakan microwave antara lain nasi tidak menempel atau terbakar, hasil lebih lembut,
menghangatkan nasi dan pasta lebih mudah tanpa kehilangan rasa atau teksturnya, tidak
memerlukan air tambahan untuk mencegah makanan menempel atau mengering, sehingga tidak ada
bahaya nasi dan pasta terlalu matang atau saus menjadi encer.
Jenis
Olahan
Air
Panas
Garam
Minyak
atau Butter
Power
Level
Lama
Memasak
Standing Time
Pasta (8 oz)
Mie Telur
4 cups
1 tsp.
1 Tbsp.
100
6 ½ - 7 ½ menit
2
– 5 menit
Macaroni
4 cups
1 tsp.
1 Tbsp.
100
8
– 10 menit
2
– 5 menit
Spaghetti
4 cups
1 tsp.
1 Tbsp.
100
8
– 10 menit
2
– 5 menit
Lasagna
Noodle
4 cups
1 tsp.
1 Tbsp.
100
12
– 14 menit
2
– 5 menit
Beras, Long
Grain
Beras
2 cups
1 tsp.
1 tsp.
100
Lalu
80
5 -6 menit
9 ½ - 12 menit
5
– 7 menit
Beras Merah 2 cups
½ tsp.
1 tsp.
100
Lalu
80
5
– 6 menit
22
– 27 menit
5
– 7 menit
SEREAL
Sereal panas (untuk penggunaan microwave) bisa langsung dimasak di mangkuk sereal
MAKANAN KEMASAN
Makanan Beku
Pilihan berbagai macam makanan beku, hidangan khusus dan makan malam yang tersedia dipasaran
terus meningkat. Pasar berubah cepat, oleh karena itu tidak mungkin mendaftar makanan dan jenis
yang ada dan merekomendasikan prosedur memasak untuk semuanya. Dalam buku ini kami hanya
bisa memberikan arah umum untuk membantu Anda.