22
Mengenal ponsel Anda
Untuk mengeluarkan kartu memori secara aman:
Sentuh
> tab
Aplikasi
>
Pengaturan
>
Penyimpanan
dari PERANGKAT >
Putuskan kartu SD
>
OK
.
CATATAN:
LG-P713 mendukung kartu memori hingga 32 GB.
PERINGATAN
Jangan memasukkan atau mengeluarkan kartu memori saat ponsel masih
HIDUP. Hal ini dapat merusak kartu memori serta ponsel Anda, dan data yang
tersimpan di kartu memori bisa rusak.
Untuk memformat kartu memori:
Kartu memori siap diformat. Jika tidak, Anda harus memformatnya sebelum Anda dapat
memakainya.
CATATAN:
Semua file di kartu memori Anda akan dihapus bila diformat.
1
Pada layar asal, sentuh
> tab
Aplikasi
untuk membuka menu.
2
Gulir dan sentuh
Pengaturan
>
Penyimpanan
.
3
Sentuh
Putuskan kartu SD
dan sentuh
OK
untuk konfirmasi.