36
Mentransfer musik, foto, dan video
dengan memakai mode penyimpan
massal USB
Hubungkan LG-E612 ke PC dengan
memakai kabel USB.
Jika Anda belum menginstal LG
Android Platform Driver di PC, Anda
perlu mengubah pengaturannya secara
manual. Pilih
Pengaturan sistem >
Konektivitas > Jenis koneksi USB
,
kemudian pilih
Sinkronisasi media
(MTP)
.
Anda dapat melihat isi penyimpan massal
di PC Anda dan mentransfer file.
CATATAN
: Jika Anda telah menginstal
LG Android Platform Driver, Anda
dengan segera melihat pop-up berisi
pesan Hidupkan penyimpan USB.
Menyinkronkan dengan Windows Media
Player
Pastikan bahwa Windows Media Player telah
diinstal di PC Anda.
Dengan kabel USB, hubungkan ponsel ke
PC dengan Windows Media Player yang
telah diinstal.
Pilih opsi
Sinkronisasi media (MTP)
.
Bila telah terhubung, sebuah jendela
popup akan muncul pada PC.
Buka Windows Media Player untuk
1
2
3
1
2
3
menyinkronkan file musik.
Edit atau isikan nama perangkat dalam
jendela popup (jika perlu).
Pilih dan seret file musik yang Anda
inginkan ke daftar sinkronisasi.
Mulai sinkronisasi.
Persyaratan berikut harus dipenuhi untuk
menyinkronkan dengan Windows Media
Player.
Item
Persyaratan
OS
Microsoft Windows XP SP2,
Vista atau yang lebih tinggi
Versi
Window
Media
Windows Media Player 10
atau yang lebih tinggi
Bila versi Windows Media Player kurang
dari 9, instal program dengan versi 10
atau yang lebih tinggi.
4
5
6
•
•
Pa
Me
A
T
g
s
Me
A
Me
pa
Bila
Kun
pan
Tah
pan
Tah
jika
1
2
3
4
1
2
3
Menghubungkan ke Jaringan dan Perangkat
Содержание E612
Страница 2: ......
Страница 86: ......
Страница 123: ...37 将 户 载 您 您 输 联 添 果 邮 件 如 果包括任何未发送的邮件 发件 箱就会显示在帐户屏幕上 提示 提示 当新电子邮件到达 收 件箱 时 您将收到声音或振动 通知 轻触电子邮件通知可停 止通知 ...
Страница 127: ...41 壁 过 您 数量 色 示 备注 备注 某些文件格式不受支持 具体取决于设备的软件 备注 备注 如果文件大小超过可用 内存 打开文件时可能会出现 错误 ...
Страница 234: ......