18
Jangan meninggalkan produk di dekat api.
Melakukan hal tersebut dapat menimbulkan
kelainan bentuk dan kerusakan.
Jangan mengekspos pompa terhadap kejutan
yang besar seperti dijatuhkan atau dilempar.
Melakukan hal tersebut dapat menimbulkan
kegagalan fungsi atau kerusakan.
Jangan memompa ASI lebih dari 160 ml cairan
ke dalam botol. ASI perah dapat tertumpah.
Sebelum menggunakan pompa, periksalah
untuk memastikan tidak ada keanehan seperti
goresan, retakan, patah atau kelainan bentuk.
Bersihkan tangan Anda sebelum memompa ASI.
Cuci dan sterilisasi sebelum digunakan.
Perhatian
Jangan pernah mengoperasikan produk ini jika mengalami kerusakan kabel atau colokan, jika
produk ini tidak berfungsi seperti seharusnya, jika produk ini pernah terjatuh atau rusak, atau
terjatuh ke dalam air.
Usapkan dengan kain sampai bersih, jika terdapat debu pada colokan tambahan adaptor AC.
Kegagalan dalam hal ini dapat menimbulkan api.
Jangan melepaskan atau memodifi kasi adaptor AC dan motor. Melakukan hal tersebut dapat
menimbulkan api sebagai hasil dari kejutan listrik atau kontaminasi.
Jangan memasukkan atau mencabut colokan tambahan adaptor AC dengan tangan yang basah.
Juga jangan menyentuh baterai dengan tangan yang basah. Melakukan hal tersebut dapat
menimbulkan kejutan listrik.
Berhati-hati, jangan sampai merusak adaptor AC. (Jangan menggores, memodifi kasi, meletakkan
dekat pemanas, membengkokkan, memutar, menarik, menempatkan benda yang berat di
atasnya, atau membundel produk ini.).Melakukan hal tersebut dapat menimbulkan api, kejutan
listrik atau kerusakan.
Jangan menggunakan adaptor AC selain dari yang disediakan. Melakukan hal tersebut dapat
menimbulkan api, kejutan listrik atau kerusakan produk.
Jauhkan kabel dari permukaan yang panas.
Jangan pernah menggunakan produk saat tidur atau mengantuk.
Jangan menjatuhkan atau memasukkan benda apapun ke dalam bagian terbuka dari pompa
atau selang.
Jangan menggunakan produk ini jika rusak atau ada bagian pompa ASI yang hilang.
Jangan membiarkan anak kecil atau hewan piaraan bermain dengan unit pompa, adaptor AC dll.
Jangan menggunakan pompa ini dengan adaptor AC di luar ruangan atau mengoperasikannya di
mana produk aerosol semprot digunakan atau di mana oksigen digunakan secara terbatas.
Pompa ASI ini ditujukan untuk digunakan
hanya oleh satu pengguna saja.
Jangan menggunakan pompa ini secara
berlebihan atau untuk penghisapan yang
berlanjut. Melakukan hal tersebut dapat
menimbulkan sakit pada puting.
Hentikan penggunaan pompa ASI jika
puting Anda terasa sakit. Jika dilanjutkan
dapat menimbulkan gejala yang
semakin memburuk.
Jangan mengelap pompa dengan bahan
pengencer (thinner), bensin atau alkohol.
Melakukan hal tersebut dapat menimbulkan
kelainan bentuk dan kerusakan.
Jangan menggunakan deterjen yang
mengandung bahan yang mengikis.
Melakukan hal tersebut dapat menimbulkan
goresan pada produk.
1.
2
Peringatan untuk penggunaan