Indonesian
40
TINDAKAN PENCEGAHAN PENGOPERASIAN UMUM
PERINGATAN
Saat menggunakan perkakas listrik, tindakan pencegahan keselamatan umum harus
diikuti untuk mengurangi risiko kebakaran, sengatan listrik dan cedera pribadi, termasuk
yang berikut.
Bacalah semua petunjuk ini sebelum mengoperasikan produk ini dan simpanlah petunjuk ini.
Untuk operasi yang aman:
1. Jaga kebersihan area kerja. Area kerja dan meja yang berantakan dapat
mengundang cedera.
2. Pertimbangkan lingkungan area kerja. Jangan memaparkan perkakas listrik ke
hujan. Jangan gunakan perkakas listrik di lokasi lembap atau basah. Jaga agar area
kerja tetap baik.
DAFTAR ISI
KONSTRUKSI DAN APLIKASI .....................................................................40
TINDAKAN PENCEGAHAN PENGOPERASIAN UMUM..............................40
TINDAKAN PENCEGAHAN SAAT MEMAKAI MESIN PEMOTONG ............42
PENGOPERASIAN .......................................................................................43
PEMBERSIHAN DAN PEMELIHARAAN ......................................................45
ILUSTRASI MESIN .......................................................................................47
KONSTRUKSI DAN APLIKASI
Mesin pemotong jenis CC14STA merupakan mesin pemotong listrik yang dapat
dipindahkan untuk bagian batang. Mesin ini dilengkapi dengan motor fase tunggal dan
digerakkan oleh gigi heliks satu tingkat. Roda abrasif yang diperkuat dengan serat
serta memiliki kecepatan linier 80 m/s untuk keamanan operasi akan digunakan untuk
memotong pipa baja, bagian yang digulung, pipa besi cor, baja bulat, besi siku, besi
kotak, baja datar dan sebagainya. Mesin pemotong ini cocok untuk aplikasi yang luas
di bidang teknik, komunikasi, industri kimia, konstruksi, metalurgi, tenaga listrik dan
sebagainya. Mesin ini merupakan mesin pemotong yang ideal untuk pengoperasian
yang mudah dan
fl
eksibel.
PERINGATAN
Saat menggunakan perkakas listrik, tindakan pencegahan keselamatan umum harus
diikuti untuk mengurangi risiko kebakaran, sengatan listrik dan cedera pribadi termasuk
yang berikut.
Baca semua instruksi ini sebelum mencoba mengoperasikan mesin ini dan jaga
instruksi manual ini dengan baik.
000Book_CC14STA_1.indb 40
000Book_CC14STA_1.indb 40
2018/7/25 16:14:56
2018/7/25 16:14:56
Summary of Contents for CC 14STA
Page 39: ...39 000Book_CC14STA_1 indb 39 000Book_CC14STA_1 indb 39 2018 7 25 16 14 56 2018 7 25 16 14 56...
Page 48: ...9 48 02 Ara CC14STA indd 1 02 Ara CC14STA indd 1 2018 07 25 15 01 18 2018 07 25 15 01 18...
Page 56: ...000Book AR ChS indb 10 000Book AR ChS indb 10 2018 06 08 14 27 07 2018 06 08 14 27 07...
Page 57: ...000Book AR ChS indb 11 000Book AR ChS indb 11 2018 06 08 14 27 07 2018 06 08 14 27 07...
Page 58: ...000Book AR ChS indb 11 000Book AR ChS indb 11 2018 06 08 14 27 07 2018 06 08 14 27 07...
Page 59: ...000Book AR ChS indb 11 000Book AR ChS indb 11 2018 06 08 14 27 07 2018 06 08 14 27 07...