
Kami sarankan Anda untuk menyalakan tudung hisap selama beberapa menit sebelum memasak untuk mendapatkan
ekstraksi udara yang lebih baik. Biarkan menyala selama kira-kira 15 menit setelah memasak atau sampai bau masakan
sudah hilang.
Tombol Pengaturan
LIGHT:
Tekan untuk memadamkan atau menyalakan lampu.
LOW SPEED:
Tekan untuk memadamkan atau menyalakan kipas pada kecepatan rendah.
MEDIUM
SPEED:
Tekan untuk memadamkan atau menyalakan kipas pada kecepatan sedang.
HIGH SPEED:
Tekan untuk memadamkan atau menyalakan kipas pada kecepatan tinggi.
DELAY STOP TIMER:
o
Tekan untuk memilih delay stop timer pada menit ke 3, 6, 9, 12 atau 15. Pengaturan waktu & penghitungan waktu
mundur akan muncul di jendela. Kipas berhenti otomatis setelah waktu beroperasi berakhir.
o
Untuk menonaktifkan fungsi ini sebelum pengatur waktu berhenti, tekan tombol kecepatan untuk memadamkan
kipas. Atau, tekan delay stop timer untuk menghapus pengaturan awal dan kipas menyala pada kecepatan yang
diinginkan.
Light
Low
Speed
Medium
Speed
High
Speed
Delay Stop
Timer
PENGOPERASIAN
Ba
ha
sa
Indo
ne
si
a
Gbr. 6
19