
4
Troubleshooting
Pemecahan Masalah
23
Pemecahan Masalah
4
Pemecahan Masalah
Masalah
Perbaikan
Tidak ada daya.
y
Hubungkan power cord ke soket dinding secara benar.
Tidak ada gambar.
y
Pilih mode input video yang sesuai pada TV sehingga gambar dari
unit muncul di layar TV.
y
Hubungkan kabel video dengan kuat ke kedua TV dan unit.
Suara kecil atau tidak
ada suara.
y
Pilih mode input yang benar pada unit sehingga anda dapat
mendengar suara dari unit.
y
Sambungkan kabel audio ke terminal hubungan secara benar.
y
Ganti dengan yang kabel audio baru.
DVD/CD tidak memutar disk.
y
Masukkan disk yang dapat diputar. (Periksa jenis disk, sistem warna, dan kode regional)
y
Masukkan disk.
y
Letakkan disk dengan label atau sisi cetak menghadap ke atas.
y
Masukkan password anda atau ubah level tingkatan.
Terdengar dengungan
ketika DVD atau CD
diputar
y
Bersihkan disk menggunakan kain lembut dengan gerakan keluar.
y
Pindahkan unit dan komponen audio jauh dari TV anda.
Stasiun radio tidak dapat
terdengar dengan baik
y
Periksa sambungan antena dan atur posisinya.
y
Setel stasiun secara manual.
y
Simpanlah stasiun radio, untuk detail lihat halaman 20.
Remote control tidak
bekerja dengan baik
y
Remote tidak diarahkan langsung ke unit. Arahkan remote secara langsung
ke unit.
y
Remote terlalu jauh dari unit. Gunakan remote control dalam jarak 23 kaki
(7m) dari unit.
y
Ada penghalang antara jalur remote control dan unit. Pindahkan
penghalangnya.
y
Baterai pada remote control sudah lemah. Ganti baterai dengan yang
baru.
XB16-F0U-AUKRLL-ENG.indd 23
11. 08. 29 �� 5:22