24
Tersedia beragam aksesori untuk ponsel Anda. Anda dapat memilih
berbagai opsi ini sesuai dengan kebutuhan komunikasi pribadi Anda.
Baterai Standar
Adaptor Perjalanan
Catatan
› Pakailah selalu aksesori LG asli. Jika tidak dilakukan hal ini dapat
membatalkan garansi Anda.
› Aksesori mungkin berbeda di setiap wilayah; harap hubungi
perusahaan layanan regional kami atau agen LG untuk informasi lebih
lanjut.
Aksesori
• Jagalah kebersihan kontak logam pada paket baterai.
• Ganti baterai bila kinerjanya sudah tidak dapat diterima lagi. Paket
baterai dapat diisi ulang ratusan kali sampai saatnya diganti.
• Isi ulang baterai jika baterai tidak dipakai dalam waktu lama untuk
memaksimalkan kegunaannya.
• Jangan sampai pengisi daya baterai terkena sinar matahari langsung
atau dipakai di tempat dengan kelembapan tinggi, seperti halnya
dalam kamar mandi.
• Jangan tinggalkan baterai di tempat yang panas atau dingin, karena hal
ini dapat mengurangi kinerja baterai.
• Ada risiko ledakan jika baterai diganti dengan jenis yang salah.
• Buanglah baterai bekas sesuai dengan petunjuk pabriknya. Harap
daur ulang bila memungkinkan. Jangan buang sebagai limbah rumah
tangga.
• Jika Anda perlu mengganti baterai, bawalah ke tempat servis atau
dealer resmi LG Electronics untuk minta bantuan.
• Cabutlah selalu pengisi daya dari stopkontak dinding setelah ponsel
terisi penuh untuk menghemat konsumsi daya yang tidak perlu oleh
pengisi daya.
Pedoman untuk pemakaian yang aman dan
efisien
(Sambungan)
Содержание A190
Страница 1: ...用户指南 LG A190 P NO MFL67217605 1 0 www lg com 简 体 中 文 Bahasa Melayu Bahasa Indonesia E N G L I S H ...
Страница 2: ...LG A190 用户指南 此手册有助于您了解您的新手机 它将提供关于手机功能的有用说 明 视话机软件或服务提供商而定 本手册中的部分内容可能与您的手 机有所不同 ...
Страница 55: ......
Страница 85: ...PT LG ELECTRONICS INDONESIA Kawasan Industri MM2100 Blok G Cikarang Barat Bekasi Jawa Barat 17520 INDONESIA ...
Страница 113: ......