62
Bahasa IndonesIa
62
serbuk gergaji atau serpihan dari jalur pengaman
dan dari sekitar pegas pengaman. Apabila ini tidak
menyelesaikan masalah, tudung pengaman perlu
diservis oleh pusat servis resmi.
PERINGATAN:
Jangan pernah
menggunakan cairan pelarut atau
zat kimia keras untuk membersihkan
komponen-komponen non-logam
perkakas ini. Zat-zat kimia tersebut
dapat merapuhkan bahan-bahan yang
digunakan dalam semua komponen
ini. Gunakan kain yang dilembapkan
hanya dengan air dan sabun lembut.
Jangan biarkan cairan apa pun masuk
ke dalam perkakas; dan jangan pernah
mencelupkan komponen perkakas
manapun ke dalam cairan.
Bilah Gergaji
Bilah gergaji yang tumpul akan mengakibatkan
pemotongan yang tidak efisien, beban berlebihan
pada motor gergaji, serpihan yang berlebihan, serta
meningkatkan kemungkinan terjadinya hentakan
balik. Gantilah bilah apabila gergaji mulai sulit
didorong di sepanjang potongan dengan lancar,
bila motor bekerja berlebihan, atau bila panas
berlebihan terjadi pada bilah tersebut. Adalah
sebuah praktik yang baik untuk menyimpan bilah
gergaji cadangan sehingga selalu tersedia bilah
tajam yang bisa langsung digunakan. Bilah gergaji
yang tumpul dapat diasah di hampir seluruh
bagiannya.
Sisa-sisa lengket yang telah mengeras pada bilah
gergaji dapat dibersihkan dengan minyak tanah,
terpentin, atau cairan pembersih oven. Bilah gergaji
berpelapis antilengket dapat digunakan dalam
aplikasi yang biasanya menghasilkan penimbunan
materi berlebih, seperti pemotongan kayu yang
diawetkan dengan tekanan atau kayu basah.
aksesori Pilihan
PERINGATAN:
Karena banyak
aksesori, selain dari yang disediakan
oleh
D
e
WALT
, belum pernah diujikan
pada produk ini, maka menggunakan
aksesori semacam itu pada perkakas ini
bisa saja berbahaya. Untuk mengurangi
risiko cedera, dianjurkan hanya
menggunakan aksesori yang dianjurkan
oleh
D
e
WALT
pada produk ini.
JANGAN MENGGUNAKAN SAMBUNGAN
PENGUMPAN AIR DENGAN GERGAJI INI.
PERIKSALAH BILAH GERGAJI KARBIDA
SECARA VISUAL SEBELUM DIGUNAKAN. GANTI
KOMPONEN TERSEBUT JIKA RUSAK.
Tanyakan pada outlet penjualan Anda untuk
informasi lebih lanjut mengenai aksesori yang sesuai.
melindungi Lingkungan
Pengumpulan terpisah. Produk ini tidak
boleh dibuang bersama limbah rumah
tangga biasa.
Apabila suatu hari produk
D
e
WALT
Anda perlu
diganti atau sudah tidak Anda gunakan lagi, jangan
buang produk tersebut bersama sampah rumah
tangga. Pisahkan produk ini agar bisa dikumpulkan
secara terpisah.
Mengumpulkan produk dan kemasan
bekas secara terpisah akan menjadikan
bahan-bahannya dapat didaur ulang
dan digunakan kembali. Penggunaan
kembali bahan yang didaur ulang
membantu mencegah
pencemaran lingkungan dan
mengurangi kebutuhan bahan baku.
Peraturan setempat mungkin mengatur
pengumpulan produk elektronik secara terpisah
dari limbah rumah tangga, di tempat pembuangan
sampah kota atau di outlet penjualan saat Anda
membeli produk yang baru.
D
e
WALT
menyediakan fasilitas untuk
mengumpulkan dan mendaur ulang produk-produk
D
e
WALT
yang telah mencapai akhir usia pakainya.
Untuk memanfaatkan layanan ini, harap kembalikan
produk Anda kepada agen reparasi resmi yang akan
mengumpulkannya bagi kami.
Anda dapat menemukan lokasi agen reparasi
resmi yang terdekat dengan menghubungi kantor
D
e
WALT
setempat di alamat yang tercantum dalam
buku panduan ini. Sebagai alternatif, daftar agen
perbaikan
D
e
WALT
resmi serta informasi terperinci
mengenai layanan purnajual dan kontak kami
tersedia di internet, di:
www.2helpU.com
.
01/2015
N425043
Содержание DWE561
Страница 1: ...DWE561 DWE565 ...
Страница 2: ...2 Copyright DeWALT English original instructions 06 16 中文 繁體 26 33 ภาษา ไทย 41 BAHASA INDONESIA 52 ...
Страница 4: ...2 c p Figure 6 Figure 4 Figure 7 p q r Figure 5 ...
Страница 5: ...3 Figure 10 Figure 8 Figure 11 v v v v v A B Figure 9 w w x x t t aa f g u v 45 0 DWE561 DWE565 ...
Страница 6: ...4 Figure 14 Figure 12 Figure 13 b e ...
Страница 7: ...5 Figure 17 Figure 15 Figure 16 e ...