INDO-17
INDO-16
Mengganti Aspek Ratio (EZ View)
Menggunakan aspek ratio (DVD)
Tekan tombol EZ VIEW.
• Ukuran layar akan berubah jika tombol ini ditekan.
• Cara kerja mode Zoom layar akan berbeda
bergantung pada setting layar pada menu setup
awal.
• Untuk memastikan pengoperasian tombol EZ
VIEW dengan benar, anda harus mengatur aspek
rasio yang benar pada setup awal (Lihat hal 30).
Jika menggunakan 16:9 TV
1. Untuk disc dengan aspek ratio 16:9
• Wide Screen
Menampilkan isi title DVD dalam Aspek Rasio
16:9.
• Screen Fit
Bagian atas dan bawah layar akan terpotong. Jika
memainkan disc dengan aspek rasio 2.35:1,
bagian hitam di atas dan bawah layar akan
menghilang. Gambar akan terlihat tertarik ke arah
vertikal.
(Bergantung pada jenis disc, bagian hitam
mungkin tidak sepenuhnya hilang.)
• Zoom Fit
Bagian atas, bawah, kiri dan kanan layar akan ter-
potong dan bagian tengah layar akan diperbesar.
2. Untuk disc dengan aspek rasio 4:3
• Normal Wide
Menampilkan isi title DVD dalam aspek rasio
16:9. Gambar akan terlihat tertarik ke arah hori-
zontal.
• Screen Fit
Bagian atas dan bawah layar akan terpotong dan
muncul layar penuh. Gambar akan terlihat tertarik
ke arah vertikal.
• Zoom Fit
Bagian atas, bawah, kiri dan kanan layar akan ter-
potong dan bagian tengah layar akan diperbesar.
• Vertical Fit
Jika DVD 4:3 ditampilkan pada TV 16:9, akan
muncul bagian hitam di sebelah kiri dan kanan
layar. Ini dimaksudkan agar gambar tidak nampak
tertarik secara horizontal.
Jika menggunakan 4:3 TV
1. Untuk disc dengan aspek rasio 16:9
• 4:3 Letter Box
Menampilkan isi title DVD dalam aspek rasio
16:9. Akan muncul bagian hitam di bagian atas
dan bawah layar.
• 4:3 Pan Scan
Bagian atas, bawah, kiri dan kanan layar akan ter-
potong dan muncul bagian tengah layar 16:9.
• Screen Fit
Bagian atas dan bawah layar akan terpotong dan
muncul layar penuh. Gambar akan terlihat tertarik
ke arah vertikal.
• Zoom Fit
Bagian atas, bawah, kiri dan kanan layar akan ter-
potong dan bagian tengah layar akan diperbesar.
2. Untuk disc dengan aspek rasio 4:3
• Normal Screen
Menampilkan isi title DVD dalam aspek rasio 4:3.
• Screen Fit
Bagian atas dan bawah layar akan terpotong dan
muncul layar penuh. Gambar akan terlihat tertarik
ke arah vertikal.
• Zoom Fit
Bagian atas, bawah, kiri dan kanan layar akan ter-
potong dan bagian tengah layar akan diperbesar.
Catatan
Catatan
• Fungsi ini akan bekerja berlainan tergantung dari
jenis disc.
Program & Random Proses
Pemutaran Disc
Program Pemutaran disc (CD)
1. Tekan tombol PROG.
2. Tekan tombol kiri/kanan untuk memilih
PROGRAM. Tekan tombol ENTER.
3. Tekan tombol atas/bawah/kiri/kanan untuk
memilih chapter(atau track) pertama yang
ditambah pada program itu. Tekan tombol
ENTER. Nomor-nomor yang terpilih muncul
pada kotak Program Order.
4. Tekan tombol PLAY/PAUSE ( ). Disc akan
dimainkan kembali dengan benar menurut
program yang anda buat.
Random (Acak) Pemutaran disc (CD)
1. Tekan tombol PROG.
2. Gunakan tombol kiri/kanan untuk memilih
RANDOM. Tekan tombol ENTER.
Catatan
Catatan
• Tergantung dari disc, Program dan Random fungsi
tidak dapat bekerja.
• PROGRAM/RANDOM tidak berfungsi jika disc ter-
dapat dua atau lebih file extention.
• Unit ini dapat mensupport maximum 20
program track.
• Ketika sedang memutar disc, tekan tombol CLEAR
pada remote control untuk membatalkan Program
atau Random (acak).
Fungsi ini dapat mengulang gambar yang
sedang diputar, sehingga anda dapat mem-
perhatikan secara detail.
Ketika memutar DVD/VCD
1. Pada saat memutar disc, tekan tombol
PLAY/PAUSE ( ) .
2. Tekan dan tahan tombol untuk memilih
kecepatan pemutaran disc 1/8, 1/4, dan 1/2 pada
normal mode PAUSE atau mode STEP.
3. Tekan tombol REPEAT untuk memilih posisi mulai
(A). (lihat halaman 15)
4. Tekan tombol REPEAT untuk memilih posisi (B).
(Lihat halaman 15)
* Tombol REPEAT A-B (DVD-P148 )
• Tekan tombol REPEAT A-B untuk memilih tempat
dimana waktu start dimulai. (A)
• Tekan tombol REPEAT A-B untuk memilih tempat
dimana waktu start berakhir. (B)
• Untuk menghapus fungsi ini, tekan tombol 'CLEAR'
atau tekan tombol 'REPEAT A-B'.
CA
CA
T
T
A
A
T
T
AN
AN
• Disc akan memainkan hanya dari A sampai B
berulang sesuai dengan kecepatan yanganda
pilih.
• Tekan tombol CLEAR untuk mengakhiri fungsi.
•
A-B REPEAT tidak dapat berfungsi memilih tempat
point(B) hingga selama 5 detik terlewati dari bagian point
(A) terpilih.
•
Fungsi ini tidak bisa digunakan dalam mode VCD
2.0 (mode MENU ON). (Lihat hal 13)
Pengulangan Gambar
Perlahan (Slow Repeat)
00410C-P148-BPT ind translate 1/27/04 05:21 PM Page 16