
47
LAKUKAN SENDIRI
PEMASANGAN AKI / ACCU DARI KENDARAAN
n
Hubungkan terminal positif (kabel warna merah).
n
Hubungkan terminal negatif (kabel warna hitam).
n
Oleskan petroleum jelly pada terminal.
n
Kencangkan baut dan tutup karet terminal
n
Posisikan kotak penutup accu agar bagian atas
terpasang sempurna pada pengait.
n
Dorong rumah kunci agar duduk sempurna. Putar
kunci searah jarum jam untuk mengunci kotak
penutup accu. kemudian lepaskan kunci.
PERHATIAN
n
Jangan gunakan accu dengan tingkat elektrolit
rendah karena internal accu akan rusak.
n
Jangan mengisi elektrolit berlebih karena akan
tumpah melalui pipa pembuangan dan
menyebabkan korosi pada bagian kendaraan.
n
Gunakan hanya air accu untuk menghindari
kerusakan paaccu.
n
Bersihkan korosi dari terminal kabel dan lapiskan
selalu dengan petroleum jelly.
PENGGANTIAN KOMPONEN LISTRIK
BOLA LAMPU UTAMA
PERHATIAN
Jangan pernah menyentuh bola lampu dengan jari
Anda sidik jari dapat mengurangi umur pakai lampu.
Oleh karena itu, dianjurkan untuk memegang bola
lampu dengan kertas atau kain bersih selama
penanganan.
MELEPAS LAMPU UTAMA
Kendurkan sekrup cincin pengikat di bagian atas
dan keluarkan reflector lampu utama.
Summary of Contents for Classic 500 2017
Page 1: ...ROYAL ENFIELD PEMILIK PANDUAN ...
Page 59: ...WIRING DIAGRAM CLASSIC 500 BS III ...
Page 81: ...79 CATATAN ...
Page 82: ...80 CATATAN ...
Page 132: ...WIRING DIAGRAM CLASSIC 500 BS III ...
Page 143: ...60 NOTES ...
Page 144: ...Part No 591822 D ...