
57
Bahasa Indonesia
•
Jika Anda mendapati bahwa rambut Anda sulit diluruskan,
geser pelurus rambut sambil menahan Ujung Plat Pres (A).
•
Setelah meluruskan, tata rambut Anda menggunakan krim
rambut, wax, dll.
Mengeriting Rambut
<Untuk keriting ke dalam>
1
1
Pegang segelung rambut
dengan lebar sekitar 3 cm.
•
Jangan mengambil terlalu banyak
rambut karena dapat menyulitkan
dalam menata rambut.
•
Ambil segelung rambut berbentuk
persegi dengan lebar sekitar 3 cm
dan panjang 4 cm.
2
2
Miringkan bodi utama alat 10° dan jepit gelungan
rambut tersebut.
•
Jepit gelungan rambut di tengah Plat Besi (E).
•
Jepit rambut persis di atas titik di mana Anda ingin
membuat rambut keriting.
•
Miringkan bodi utama alat
10° ke arah belakang
kepala.
3
3
Setelah menjepit gelungan rambut, putar bodi
utama alat dengan membentuk sudut hingga
mencapai sedikit lebih dari separuh putaran
(180°).
•
Putar bodi utama alat dengan kedua tangan.
•
Putar bagian utama alat ke arah dalam.
•
Setelah separuh putaran, pastikan
bahwa ujung rambut menggulung ke
arah belakang kepala.