
Fungsi Dasar
45
Mengatur layar kunci
Terdapat beberapa pilihan yang tersedia untuk mengonfigurasi
pengaturan kunci layar.
1
Ketuk
Pengaturan
Tampilan
Kunci layar
Pilih kunci layar
lalu pilih metode yang Anda suka.
2
Sesuaikan pengaturan berikut:
•
Tidak ada
: Menonaktifkan fungsi kunci layar.
•
Geser
: Menggesek pada layar untuk membuka kunci layar.
•
Pola
: Gambar pola untuk membuka kunci layar.
•
PIN
: Masukkan kata sandi numerik untuk membuka kunci layar.
•
Kata sandi
: Masukkan kata sandi alfanumerik untuk membuka
kunci layar.
Mengamankan pengaturan penyalaan
Saat memilih Pola, PIN, atau Kata Sandi sebagai metode penguncian layar,
Anda dapat mengonfigurasi perangkat Anda untuk dikunci kapan pun
menyalakan perangkat guna mengamankan data Anda.
•
Anda tidak dapat menggunakan semua fungsi, kecuali untuk panggilan
darurat hingga Anda membuka kunci perangkat.
•
Jika lupa kata sandi dekripsi, Anda tidak dapat memulihkan data yang
dienkripsi dan informasi pribadi.
Tindakan pencegahan untuk fitur mulai dengan
aman
•
Jika lupa kata sandi dekripsi, Anda tidak dapat memulihkan data yang
dienkripsi dan informasi pribadi.
•
Pastikan Anda menyimpan kata sandi untuk kunci layar secara
terpisah.
•
Jika Anda salah memasukkan kata sandi kunci layar melebihi yang
ditentukan, perangkat akan secara otomatis mengatur ulang dirinya
dan data yang dienkripsi serta informasi pribadi Anda akan secara
otomatis dihapus dan tidak dapat dipulihkan.
Summary of Contents for LM-X210YMW
Page 13: ...Fitur desain khusus 01 ...
Page 20: ...Fungsi Dasar 02 ...
Page 57: ...Aplikasi yang Berguna 03 ...
Page 91: ...Pengaturan 04 ...
Page 113: ...Lampiran 05 ...
Page 135: ...Custom designed Features 01 ...
Page 143: ...Basic Functions 02 ...
Page 180: ...Useful Apps 03 ...
Page 213: ...Settings 04 ...
Page 234: ...Appendix 05 ...
Page 252: ......