21
Musik
Pemutar MP3
LG-C310 anda mempunyai pemutar
musik bawaan agar anda dapat
memainkan semua musik favorit.
Catatan:
•
Sebelum memakai pemutar
musik, anda perlu mentransfer
fi le musik ke ponsel.
•
Pemutar musik mendukung
beberapa jenis kodek,
sebagai berikut: MP3, WMA,
AAC. Pemutar musik tidak
selalu mendukung semua fi tur
dan variasi format fi le.
Untuk mengakses pemutar musik,
tekan
Menu
dan pilih
Musik
kemudian pilih
Mp3 player
. Dari sini
anda dapat mengakses:
Baru dimainkan
- Melihat semua
lagu yang baru saja anda mainkan.
Semua lagu
- Berisi semua lagu
yang anda punya pada ponsel.
Daftar Putarku
- Berisi semua
daftar putar yang telah anda buat.
Artis
- Memungkinkan anda melihat
semua trek yang diurutkan berdasar
artis.
Album
- Memungkinkan anda
melihat semua trek yang diurutkan
berdasar album.
Aliran musik
- Memungkinkan anda
melihat semua trek yang diurutkan
berdasar genre.
Shuffle all songs
- Memungkinkan
anda untuk memainkan semua lagu
dalam urutan acak.
Mentransfer musik ke
ponsel anda
Cara termudah mentransfer musik
pada ponsel anda adalah via
Bluetooth atau kabel sinkronisasi.
Untuk mentransfer musik dengan
memakai Bluetooth:
1
Pastikan kedua perangkat telah
mengaktifkan Bluetooth dan
terlihat satu sama lain.
2
Pilih file musik pada perangkat
lain dan pilih untuk mengirimnya
via Bluetooth.
3
Bila file telah dikirim, anda harus
menerimanya pada ponsel
dengan memilih
Ya
.
4
File tersebut akan muncul dalam
Semua lagu
.
Memainkan lagu
1
Tekan
Menu
dan pilih
Musik
,
kemudian pilih
Pemutar MP3
.
2
Pilih
Semua lagu
kemudian pilih
lagu yang ingin anda mainkan.
Pilih
.
Summary of Contents for LG-C310
Page 50: ...48 Suhu Sekitar Maks 55 C pemakaian 45 C pengisian Min 10 C Data Teknis ...
Page 54: ......
Page 103: ...49 Suhu Ambien Maks 55 C menyahcas 45 C mengecas Min 10 C Data Teknikal ...
Page 147: ...41 外部环境 外部环境 最高温度 最高温度 55 C 放电 45 C 充电 最低温度 最低温度 10 C 技术参数 技术参数 ...
Page 198: ...48 Ambient Temperatures Max 55 C discharging 45 C charging Min 10 C Technical Data ...
Page 202: ...Memo ...