SEBELUM MEMINTA SERVIS
41
PANGGILAN UNTUK SERVIS SERING KALI TIDAK PERLU!
JIKA ANDA MERASA LEMARI ES ANDA TIDAK BERFUNGSI SEBAGAIMANA MESTINYA, TERLEBIH
DAHULU PERIKSA KEMUNGKINAN PENYEBAB BERIKUT INI:
MASALAH
KEMUNGKINAN PENYEBAB
LEMARI ES TIDAK JALAN
SUHU TERLALU HANGAT
BUNYI TIDAK NORMAL
LEMARI ES BERBAU
TERBENTUK EMBUN DI
PERMUKAAN LEMARI ES
●
Apakah ada sekring yang putus atau pemutus arus yang
terjegal?
●
Apakah steker listrik terlepas dari stopkontak atau
longgar letaknya?
●
Pengontrol suhu tidak diset pada posisi yang benar.
●
Lemari es terletak terlalu dekat ke dinding atau ke
sumber panas.
●
Pintu lemari es terlalu sering dibuka ketika udara luar
sedang panas.
●
Pintu terbuka untuk waktu yang lama.
●
Terlalu banyak makanan yang disimpan dalam ruang
pendingin.
●
Refrigerator dipasang pada tempat yang tidak kuat atau
tidak rata, atau sekrup pengatur ketinggian perlu
disesuaikan.
●
Ada benda yang mengganggu di belakang lemari es.
●
Makanan yang berbau menyengat harus ditutup atau
dibungkus dengan baik.
●
Bagian dalam harus dibersihkan.
●
Biasa terjadi jika kelembaban udara tinggi.
●
Pintu mungkin dibiarkan terbuka.