M e n g g u n a k a n P r o g r a m A p l i k a s i
83
Hak cipta © 2006 Nokia. Semua hak dilindungi undang-undang.
•
Cache size
: Cache adalah tempat menyimpan data dari
halaman web yang dikunjungi untuk pengambilan lebih
cepat saat lain kali Anda mengunjunginya. Tarik indikator
geser untuk menyesuaikan ukuran ruang cache. Untuk
menghapus data di cache, tekan
Clear cache.
Untuk
menghapus rekaman riwayat halaman web yang dikunjungi,
tekan
Clear history
.
Waktu
Program aplikasi waktu memungkinkan Anda untuk melihat dan
mengatur informasi waktu, tanggal dan lokasi. Selain itu, Anda
juga dapat mengatur 3 alarm berbeda.
Melihat Waktu dan Tanggal Saat Ini
Anda dapat melihat waktu saat ini dengan menekan tampilan
jam pada panel Status, atau buka
Time
pada layar Utama.
Pada layar Waktu, Anda dapat:
Mengatur Waktu dan Tanggal
Menentukan Lokasi Anda Saat Ini
Sebelum mengatur waktu dan tanggal, terlebih dulu Anda harus
memilih lokasi Anda saat ini.
1. Pada layar Waktu, tekan
Time
dan pilih
Set location
pada
menu yang muncul.
2. Pada tab
Location
, tekan untuk mengatur informasi negara.
3. Tekan tab
Numbers
untuk mengatur format nomor.
4. Tekan tombol
Done
.
Mengatur Waktu dan Tanggal
1. Pada layar Waktu, tekan
Time
dan pilih
Set date & time
pada
menu yang muncul.
2. Pada tab
Date and time
, masukkan waktu dan tanggal saat
ini.
3. Tekan tab
Format
dan tentukan format waktu dan tanggal.
4. Tekan
untuk pergi ke tab
Workdays
dan mengatur hari
kerja dalam seminggu.
5. Tekan tombol
Done
.
Mengatur Alarm
1. Pada layar Waktu, tekan satu dari 3 kolom alarm.
2. Layar pengaturan alarm akan muncul.
3. Lengkapi pengaturan yang diperlukan, kemudian tekan
tombol
Done
. Anda dapat mengatur hingga 3 alarm.
Bila alarm telah diatur, ikon
akan ditampilkan pada layar
Utama.
Aktifkan/Nonaktifkan Alarm
Untuk mengaktifkan atau menonaktifkan alarm, tandai atau tak
tandai kotak tanda di tiap kolom alarm pada layar Waktu.
Содержание 6708 - Cell Phone 18 MB
Страница 1: ...Buku Petunjuk Penggunaan untuk Nokia 6708 ...
Страница 9: ... Memo ...
Страница 13: ... Memo ...
Страница 129: ... Memo ...