CNT
CNS
TH
VN
ID
KR
EN
28
www.electrolux.com
BAHAN KAIN
PENGATURAN SUHU
ANJURAN MENYETRIKA
Kain breathable
kedap air (tidak
termasuk lapisan
PVC).
Outdoor
Cuci dan keringkan pakaian sesuai petunjuk pada
labelnya. Setrika dengan seksama dan perlahan
pada sisi luar pakaian untuk menjangkau semua
bagian guna mengaktifkan sifat DWR (Durable
Water Repellency) dan memulihkan fungsi kedap
air untuk pakaian luar ruangan, ini lebih baik
daripada hanya siklus pengeringan biasa.
Wol & Wol campurn
Wool
Setrika kering pada sisi dalam pakaian atau
gunakan kain pelapis.
Katun
Cotton
Setrika kering pada sisi dalam pakaian ketika
masih agak lembap. Gunakan uap maksimum.
Korduroi
Cotton
Setrika kering pada sisi dalam pakaian atau
gunakan kain pelapis.
Linen
Cotton atau Linen
Setrika kering pada sisi dalam pakaian atau
gunakan kain pelapis di atasnya untuk
mencegah timbulnya bekas setrika, terutama
pada kain berwarna gelap. Setrika kering ketika
masih agak lembap, atau gunakan semprotan
untuk melembapkannya. Gunakan uap maksimum.
Denim
Cotton atau Linen
Gunakan uap maksimum dengan cara menekan
terus tombol semprotan uap.
Ikuti petunjuk perawatan kain pada label pakaian.
Perbedaan kecepatan menyetrika dan kelembapan kain dapat menyebabkan perbedaan pengaturan
optimal dengan rekomendasi pada tabel!
Kemungkinan air dapat menetes ketika menekan tombol semprotan uap untuk atau .
PEMECAHAN MASALAH
MASALAH
KEMUNGKINAN
PENYEBABNYA
SOLUSI
Pelat tidak panas meskipun
setrika sudah dihidupkan.
Masalah pada sambungan listrik
Periksa kabel, steker, dan stopkontak.
Pengaturan suhu lebih rendah
dari posisi “OUTDOOR”.
Pilih pengaturan suhu yang sesuai,
misalnya “Cotton”.
Setrika tidak menghasilkan
uap.
Air di dalam tangki tidak cukup.
Isilah tangki air (lihat “Persiapan”, No.
2).
Suhu yang dipilih lebih rendah
daripada pengaturan yang
disarankan untuk menggunakan
fungsi uap.
Naikkan suhu minimal ke posisi
“Cotton”
Fungsi semprotan uap dan
semprotan uap vertikal
tidak dapat digunakan.
Fungsi semprotan uap terlalu
sering digunakan dalam interval
waktu yang singkat.
Letakkan setrika pada posisi mendatar
dan tunggu sejenak sebelum
menggunakan fungsi semprotan uap.
Setrika kurang panas.
Atur ke suhu yang sesuai untuk
mendapatkan semprotan uap (maksimal
“Cotton”). Letakkan setrika pada posisi
tegak dan tunggu sampai lampu
indikator suhu mati.
Air merembes dari bagian
pelat ketika menyetrika.
Setrika kurang panas.
Putar kenop pengatur suhu ke posisi
(maksimal “Cotton”) untuk fungsi
semprotan uap. Letakkan setrika
pada posisi tegak dan tunggu sampai
lampu utama menyala sebelum mulai
menyetrika.
Содержание E8SS1-80GM
Страница 2: ...2 www electrolux com Outdoor Wool Cotton Linen F G H T I D K S L E Q M N O J U V A P B C R ...
Страница 4: ...4 www electrolux com 15 MIN 300 ml 14 13 17 16 12 11 ...
Страница 40: ......
Страница 41: ......
Страница 42: ......
Страница 44: ...electrolux com shop Share more of our thinking at www electrolux com APAC E8SS1 80GM IFU AP 1 ...