Bahasa IndonesIa
40
1 Mata pisau penghilang butiran Karbida ukuran 3 mm
(100 mm bulan sabit) (DWE315K)
1 Mata pisau scraper kaku
1 Kunci segi enam
1 Kotak kit (DWE315K)
1 Buku petunjuk
• Periksa kemungkinan adanya kerusakan pada alat,
komponen, atau aksesori yang bisa jadi terjadi
selama transportasi.
• Luangkan waktu untuk membaca seluruh isi
buku petunjuk ini dan memahaminya sebelum
pengoperasian.
Penjelasan (gambar 1)
PERINGATAN:
Jangan pernah
memodifikasi perkakas listrik atau
komponennya. Ini dapat mengakibatkan
kerusakan atau cedera pribadi.
a. Pemicu kecepatan variabel
b. Lampu kerja LED
c. Tuas jepitan aksesori
d. Tombol pengunci
e. Slot kait samping aksesori
f. Blok pandu potong
g. Lengan pandu potong
tujuan Penggunaan
Multi-perkakas pengosilasi ini dirancang untuk aplikasi
pengampelasan detail yang profesional, pemotongan
tengah, pemotongan sama rata, pembuangan bahan yang
berlebih, dan penyiapan permukaan.
Jangan
gunakan dalam kondisi basah atau di dekat
cairan atau gas mudah terbakar.
Multi-perkakas pengosilasi ini adalah perkakas listrik
profesional.
Jangan biarkan
anak-anak bersentuhan dengan
perkakas ini. Dibutuhkan pengawasan bila perkakas ini
digunakan oleh operator yang belum berpengalaman.
• Produk ini tidak ditujukan untuk penggunaan
oleh orang (termasuk anak-anak) yang menderita
kekurangan kemampuan fisik, sensorik, atau mental;
kurang pengalaman, pengetahuan, atau keahlian,
kecuali apabila mereka diawasi oleh orang yang
bertanggung jawab atas keselamatan mereka.
Jangan pernah meninggalkan anak-anak sendirian
dengan produk ini.
keselamatan kelistrikan
Motor listrik dirancang hanya untuk satu voltase. Selalu
periksa apakah catu daya sesuai dengan nilai tegangan
yang tercantum pada papan nilai.
Perkakas
D
e
WALT
Anda sudah diinsulasi
ganda sesuai EN 60745; karena itu, tidak
membutuhkan kabel yang dibumikan.
PERINGATAN:
Unit 115 V harus
dioperasikan melalui trafo pengisolasi bebas-
gagal dengan tabir bumi antara lilitan primer
dan sekunder.
Bila kabel suplai rusak, harus diganti dengan kabel khusus
yang disediakan oleh organisasi layanan
D
e
WALT
.
Menggunakan kabel ekstensi
Jika dibutuhkan kabel sambungan, gunakan kabel
sambungan 3-inti yang disetujui dan sesuai untuk
masukan daya perkakas ini (baca
Data Teknis
).Ukuran
konduktor minimum 1,5 mm
2
; panjang maksimum 30 m.
Bila menggunakan gulungan kabel, selalu ulur kabel
sepenuhnya.
Perakitan Dan Penyesuaian
PERINGATAN: Untuk mengurangi
risiko cedera, matikan unit dan lepas
sambungan mesin dari sumber listrik
sebelum memasang dan melepas
aksesori, sebelum menyesuaikan
atau mengubah pengaturan, maupun
saat melakukan perbaikan.
Pastikan
sakelar pemicu berada pada posisi OFF.
Perkakas yang mendadak menyala dapat
mengakibatkan cedera.
PERINGATAN: Risiko lecet atau
terbakar.
Jangan sentuh benda kerja
atau mata pisau segera setelah selesai
mengoperasikan perkakas. Keduanya bisa
jadi sangat panas. Operasikan dengan hati-
hati. Selalu biarkan aksesori dan benda kerja
mendingin sebelum dioperasikan.
Memasang/Melepas aksesori (gbr. 2–6)
jePitan aksesori bebas-Perkakas (gbr. 2–4)
DWE315 memiliki fitur sistem ganti cepat aksesori. Fitur
ini memungkinkan penggantian aksesori lebih cepat tanpa
harus menggunakan kunci pas atau kunci segi enam
seperti sistem perkakas pengosilasi lainnya.
1. Genggam perkakas dan tekan tuas penjepit aksesori
(c) seperti yang ditunjukkan dalam gambar 2.
2. Bersihkan sisa-sisa serpihan dari poros perkakas dan
penahan aksesori.
3. Geser aksesori antara poros (h) dan penahan
aksesori yang memastikan aksesori mengikat
ke-8 pin di penahan dan sama rata dengan poros.
Pastikan aksesori diorientasikan seperti yang
ditunjukkan dalam Gambar 3.
4. Lepaskan tuas jepitan aksesori.
Содержание DWE315
Страница 1: ...DWE315 ...
Страница 3: ...1 1 Figure 1 a d f c e b g c h Figure 2 t ...
Страница 4: ...2 Figure 3 Figure 5 Figure 7 j i k l e m o p f f g Figure 4 Figure 6 n g Figure 8 Figure 9 ...
Страница 5: ...3 3 Figure 12 Figure 10 Figure 13 f g a a d b n g Figure 11 Figure 14 Figure 15 ...
Страница 6: ...4 Figure 16 Figure 17 Figure 18 e m q o p q q s c i ...
Страница 63: ......
Страница 64: ...N424799 01 2015 ...