
6
Mencuci Pakaian
Gambaran umum panel kendali
Ini adalah petunjuk penggunaan umum. Sistem INLAY (tampilan tombol) mungkin berbeda dengan produk yang telah
Anda beli. Untuk (
�
), lihat item 4 di bawah ini untuk memilih spesifikasi yang benar sesuai dengan produk Anda.
1. Panel tampilan
Menampilkan siklus pencucian dan pesan kesalahan.
Selama program dijalankan, indikator program berkedip.
2. Tombol Pilihan Program
Tekan tombol berulang kali untuk memilih salah satu dari enam program pencucian yang tersedia.
Cotton(Katun)
Colour(Warna)
Synthetics(Sintetis)
Handwash(Cuci Tangan)
Wool(Wool)
Quick(Cepat)
Rinse+Spin(Cuci+Peras)
Spin(Peras)
3. Tombol pilihan Temperature (Suhu)
Tekan tombol berulang kali untuk bergulir di antara pilihan suhu air yang tersedia (dingin, 30 °C, 40 °C, 60 °C dan 95 °C).
Apabila tombol ini ditekan selama mencuci, Anda dapat melihat suhu yang dipilih pada panel tampilan.
4. Tombol pilihan Spin (Peras)
Tekan tombol ini berulang kali untuk bergulir di antara pilihan kecepatan peras yang tersedia.
WF-J1461/B1461
tanpa peras, 400, 800, 1400 rpm
WF-J1261/B1261/R1261/F1261
tanpa peras, 400, 800, 1200 rpm
WF-J1061/B1061/R1061/F1061/S1061
tanpa peras, 400, 800, 1000 rpm
WF-J861/B861/R861/F861/S861
tanpa peras, 400, 800, 800+ rpm
5. Tombol Opsi
Tekan tombol berulang kali untuk bergulir di antara opsi per bagian pencucian yang tersedia.
Rinse Hold (Tahan Bilas)
Rinse
+
(Bilas
+
)
Rinse Hold + Rinse
+
(Tahan Bilas + Blias
+
)
Prewash (Pracuci)
P Rinse Hold (P Tahan Bilas)
P Rinse
+
(P Bilas
+
)
P Rinse Hold + Rinse
+
(P Tahan Bilas + Bilas
+
)
Catatan:
Prewash (Pracuci/Pencucian pendahuluan) hanya tersedia apabila mencuci katun, sintetis atau Warna.
6. Tombol pilihan Delay Start (Penunda)
Tekan tombol ini berulang kali untuk bergulir di antara opsi tunda mulai yang tersedia.
(dari 3 jam s/d 24jam, dengan kenaikan 1 jam)
7. Tombol Start/Pause (Mulai/Jeda)
Tekan untuk berhenti sejenak dan menjalankan ulang program.
8. Tombol (On/Off)
Tekan sekali untuk menghidupkan mesin cuci, tekan kembali untuk mematikan mesin cuci.
Jika daya listrik mesin cuci dibiarkan hidup lebih dari 10 menit tanpa ada tombol yang ditekan, mesin otomatis
dimatikan.
Apakah fungsi “Child Lock” (Kunci Anak) itu?
- Jika Anda menekan tombol “Child Lock” (tombol Spin+Option) lebih lama dari 2 detik selama pengoperasian, fungsi ini dipilih.
- Setelah fungsi ini dipilih, tidak ada perubahan yang dapat dilakukan sampai pencucian selesai.
- Tekan tombol “Child Lock” (tombol Spin+Option) lebih lama dari 2 detik untuk membatalkan fungsi ini.
A
WF-J1061EW-02456M_ID.indd 6
2007-07-23 ¿ÀÈÄ 1:44:08