- Ind-3 -
+
(
$
&
.
-
)
$
%
#
/
0
1
Susunan Tampilan
#
Jendela display
$
Sistem Kunci Pengaman Pintu
%
Tombol Pembuka Pintu
Tekan tombol pintu. Membuka pintu selama proses
memasak akan menghentikan proses memasak. Proses
memasak akan dimulai kembali saat pintu ditutup dan
tombol Start ditekan. Sangat aman membuka pintu
setiap saat selama proses memasak dan tidak beresiko
terhadap pancaran gelombang panas microwave.
&
Panel kontrol
(
Nampan Kaca
)
Roller Ring
a. Roller Ring harus dibersihkan secara berkala untuk
menghindari gangguan suara yang berlebihan.
b. Roller Ring dan nampan Kaca harus digunakan
bersama-sama.
*
Plat Identifikasi
+
Ventilasi Udara Oven
-
Tombol pemilih Timer/Berat
.
Tombol Micro Power
/
Tutup pelindung gelombang
(jangan dilepas)
0
Kabel Daya
1
Steker Daya
Nampan Kaca
a.
JANGAN
mengoperasikan oven tanpa menggunakan
Roller Ring dan Nampan Kaca ditempatnya.
b. Gunakan Nampan Kaca yang khusus dirancang untuk
oven ini. Jangan mengganti dengan Nampan Kaca
lainnya.
c. Jika Nampan Kaca panas, biarkan dingin sebelum
dibersihkan atau meletakkan dalam air.
d.
JANGAN
memasak langsung diatas nampan kaca.
Letakkan makanan pada piring aman microwave, atau
rak set dalam piring aman microwave.
e. Jika makanan atau utensil pada Nampan kaca
menyentuh dinding oven, dan menyebabkan nampan
berhenti bergerak, nampan secara otomatis akan
berputar ke arah sebaliknya. Hal ini adalah normal.
f. Nampan Kaca dapat berputar ke kedua arah.
Peringatan
(a) Seal pintu dan daerah sekitarnya harus selalu dibersihkan setiap saat dengan lap yang kering. Oven ini harus selalu
diperiksa apabila ada kerusakan pada seal pintu dan daerah sekitarnya dan apabila anda menemukan adanya
kerusakan, oven ini tidak boleh dioperasikan sampai oven ini selesai diperbaiki oleh mekanik yang telah dididik oleh
pihak pabrik.
(b) Sangat berbahaya bagi orang yang belum berpengalaman untuk memperbaiki oven ini selain mekanik yang telah
dididik oleh pihak pabrik.
(c) Apabila kabel listrik pada oven ini mengalami kerusakan, harus diganti dengan kabel khusus yang tersedia di pabrik
atau agen perbaikan serta ditangani oleh orang yang berpengalaman untuk menghindari resiko kecelakaan.
(d) Sebelum penggunaan, anda harus pastikan bahwa peralatan yang akan anda gunakan sudah sesuai untuk digunakan
pada Microwave Oven.
(e) Tidak boleh memanaskan cairan atau makanan ke dalam oven ini dengan menggunakan pembungkus yang terlalu
rapat karena dapat mengakibatkan terjadinya ledakan, yang mana juga akan menghindarkan anda dari percikan pada
cairan yang tengah dipanaskan tersebut.
(f) Hanya anak-anak yang telah diberi petunjuk penggunaan oven ini yang dapat mengoperasikan oven tanpa
pengawasan dari orang tua. Anak-anak yang telah diberi petunjuk penggunaan akan mengetahui cara-cara
penggunaan oven ini dan bahaya yang akan ditimbulkan apabila oven ini disalahgunakan.
CATATAN:
Ilustrasi diatas hanya untuk referensi.
*