28 BAHASA INDONESIA
Kerja sakelar
PERINGATAN:
Sebelum memasukkan
kartrid baterai pada mesin, pastikan picu saklar
berfungsi dengan baik dan kembali ke posisi
“OFF” saat dilepas.
PERINGATAN:
Untuk keselamatan Anda,
mesin ini dilengkapi tombol buka kunci untuk
mencegah hidupnya mesin secara tidak
disengaja. Jangan pernah menggunakan mesin
jika mesin tersebut menyala ketika Anda hanya
menarik pelatuk sakelarnya tanpa menekan
tombol buka kunci.
Mintalah kepada Pusat Layanan
Makita terdekat untuk memperbaikinya.
PERINGATAN:
Jangan pernah menonaktifkan
fungsi pengunci atau melakban tombol buka
kunci.
PEMBERITAHUAN:
Jangan menarik pelatuk
sakelar dengan paksa tanpa menekan tombol
buka kunci.
Sakelar dapat patah.
►
Gbr.3:
1.
Pelatuk sakelar
2.
Tombol pengunci
Untuk mencegah pelatuk sakelar tertarik dengan tidak
sengaja, tersedia sebuah tombol pengunci.
Untuk menjalankan mesin, tekan tombol buka kunci dan
tarik pelatuk sakelar. Lepaskan pelatuk sakelar untuk
berhenti. Tombol buka kunci dapat ditekan dari sisi
kanan maupun kiri.
Lampu indikator
Lampu indikator akan berkedip atau menyala saat
kapasitas baterai yang tersisa rendah atau kosong.
Lampu indikator juga akan menyala saat alat kelebihan
beban.
►
Gbr.4:
1.
Lampu indikator
Status lampu dan langkah yang harus dilakukan
Lampu indikator
Status
Langkah-langkah
yang diambil
Lampu berkedip
dengan warna
merah.
Kapasitas baterai
yang tersisa
rendah.
Isi ulang baterai.
Lampu menyala
dengan warna
merah. *
Alat berhenti
bekerja karena
kapasitas baterai
kosong.
Isi ulang baterai.
Alat berhenti
bekerja karena
kelebihan beban.
Matikan alat.
*Dalam kondisi lampu indikator mulai menyala, berbeda
tergantung pada suhu di sekitar tempat kerja dan kondisi kartrid
baterai.
PERAKITAN
PERHATIAN:
Selalu pastikan bahwa mesin
dimatikan dan kartrid baterai dilepas sebelum
melakukan pekerjaan apa pun pada mesin.
PERHATIAN:
Ketika mengganti bilah pisau
pemangkas, selalu kenakan sarung tangan agar
tangan Anda tidak menyentuh mata pisau secara
langsung.
PERHATIAN:
Saat memasang atau melepas
penutup mata pisau, selalu kenakan sarung
tangan untuk menghindari bahaya akibat
menyentuh pisau pemangkas yang tidak
disengaja.
PEMBERITAHUAN:
Ketika mengganti bilah
pisau pemangkas, jangan bersihkan gemuk pada
gir dan engkol.
Memasang atau melepas bilah pisau
pemangkas
PERHATIAN:
Pasang penutup pisau sebelum
melepas atau memasang bilah pisau pemangkas.
PEMBERITAHUAN:
Jika bagian selain bilah
pisau pemangkas, misalnya engkol, telah aus,
hubungi Pusat Servis Resmi Makita untuk
penggantian atau perbaikan suku cadang.
1.
Letakkan mesin dengan sisi atasnya berada di
bawah.
2.
Kendurkan 4 sekrup menggunakan obeng dan
lepas bilah pisau pemangkas.
►
Gbr.5:
1.
Sekrup
3.
Lepaskan engkol dari bilah pisau pemangkas.
►
Gbr.6:
1.
Engkol
CATATAN:
Engkol dapat tetap terpasang pada dalam
alat.
4.
Siapkan 4 sekrup, engkol, dan bilah pisau
pemangkas baru.
►
Gbr.7:
1.
Engkol
2.
Bilah pisau pemangkas
5.
Lepaskan penutup mata pisau dari bilah pisau
pemangkas yang lama dan pasang pada bilah pisau
pemangkas yang baru. Saat memasang penutup mata
pisau, sejajarkan lubang pada penutup mata pisau
dengan lubang pada pisau pemangkas.
►
Gbr.8:
1.
Lubang pada pisau pemangkas
2.
Penutup mata pisau
3.
Lubang pada
penutup mata pisau
6.
Masukkan sekrup yang dilepas di langkah 2 ke
lubang pada pisau pemangkas.
►
Gbr.9:
1.
Lubang pada pisau pemangkas
2.
Sekrup
7.
Pasang cincin penutup A, gir, cincin penutup B,
engkol ke alat dengan urutan seperti yang ditunjukkan
pada gambar.
►
Gbr.10:
1.
Engkol
2.
Cincin penutup B
3.
Gir
4.
Cincin penutup A
Summary of Contents for UH353D
Page 2: ...1 2 3 Fig 1 1 2 Fig 2 2 1 Fig 3 1 Fig 4 1 1 Fig 5 1 Fig 6 1 2 Fig 7 1 2 3 Fig 8 2 ...
Page 3: ...1 2 Fig 9 2 3 4 1 Fig 10 1 3 2 Fig 11 1 Fig 12 1 2 Fig 13 3 ...
Page 4: ...1 Fig 14 1 2 Fig 15 Fig 16 Fig 17 Fig 18 Fig 19 Fig 20 Fig 21 4 ...
Page 5: ...Fig 22 Fig 23 1 Fig 24 5 ...
Page 58: ...58 ...
Page 59: ...59 ...