
Aplikasi yang Berguna
76
Kontak
Ikhtisar kontak
Anda dapat menyimpan dan mengelola kontak.
Ketuk
Penting
Kontak
.
Menambahkan kontak
Menambahkan kontak baru
1
Pada layar daftar kontak, ketuk .
2
Masukkan detail kontak dan ketuk
SIMPAN
.
Mengimpor kontak
Anda dapat mengimpor kontak dari perangkat penyimpanan lain.
1
Pada layar daftar kontak, ketuk
Kelola kontak
Impor
.
2
Pilih lokasi sumber dan target kontak yang ingin Anda impor, lalu
ketuk
PILIH
.
3
Pilh file(-file) vCard dan ketuk
IMPOR
.
Menambahkan kontak ke daftar panggilan cepat
1
Pada layar daftar kontak, ketuk
Panggil cepat
.
2
Ketuk
Tambah kontak
dari nomor panggilan cepat.
3
Pilih kontak.
Summary of Contents for K11+
Page 13: ...Fitur desain khusus 01 ...
Page 23: ...Fungsi Dasar 02 ...
Page 57: ...Aplikasi yang Berguna 03 ...
Page 92: ...Pengaturan 04 ...
Page 116: ...Lampiran 05 ...
Page 139: ...Custom designed Features 01 ...
Page 149: ...Basic Functions 02 ...
Page 183: ...Useful Apps 03 ...
Page 218: ...Settings 04 ...
Page 242: ...Appendix 05 ...
Page 254: ......