C3380
25
Pesan [Menu 5]
Menu ini meliputi fungsi-fungsi yang terkait dengan SMS (Servis
Pesan Singkat), MMS (Servis Pesan Multimedia ), pesan suara,
serta pesan servis jaringan.
Tulis pesan singkat [Menu 5-1]
Anda dapat menulis dan mengedit pesan teks, memeriksa jumlah
halaman pesan.
1. Masukkan menu
Pesan
dengan menekan
<
[Pilih].
2. Jika Anda ingin menulis pesan baru, pilih
Tulis pesan singkat
.
3. Untuk memudahkan pembuatan input teks, gunakan T9.
4. Tekan
>
[Masukkan] untuk memasukkan butir-butir yang
diuraikan di halaman berikutnya.
5. Jika Anda ingin menyetel pilihan untuk teks Anda, atau
mengakhiri pesan, tekan
<
[Pilihan].
!
Catatan
Tersedia telepon selular yang mendukung EMS versi 5 untuk
mengirim gambar berwarna, bunyi nada, aneka jenis teks, dll. Pihak
lain mungkin tidak dapat menerima gambar, bunyi nada, atau aneka
jenis teks yang Anda kirimkan dengan sempurna jika telepon selular
penerima tidak memiliki fasilitas tersebut.
Opsi
• Kirim
Mengirim pesan teks.
1. Masukkan nomor yang akan dituju.
2. Tekan tombol
D
untuk menambahkan nomor lainnya.
3. Anda dapat menambahkan nomor telepon ke dalam buku
alamat.
4. Tekan
<
setelah memasukkan nomor.
Semua pesan akan otomatis disimpan di folder kotak keluar,
bahkan setelah gagal mengirimkan pesan.
• Simpan
Menyimpan pesan dalam Draft.
• Font
Anda dapat memilih
Ukuran
dan
Jenis
huruf.
• Warna
Anda dapat memilih
Warna
latar depan dan latar belakang.
• Penjajaran
Tata letak teks pesan dapat disetel ke posisi
Kiri, Tengah
atau
Kanan
.
• Tambah kamus T9
Anda dapat menambahkan kata-kata Anda sendiri ke kamus T9.
Menu ini dapat ditampilkan hanya saat mode edit berada pada
Prediktif (T9Abc/T9abc/T9ABC).
• Bahasa T9
Pilih mode input T9.
• Keluar
Jika Anda menekan
Keluar
saat menulis pesan, Anda dapat
mengakhiri penulisan pesan dan kembali ke menu Pesan.
Pesan yang telah Anda tulis tidak akan disimpan.
Summary of Contents for C3380
Page 47: ...46 C3380 Memo ...
Page 48: ...我们应让用户知道 因手机软件和服务提供商 的不同 本手册中的内容可能与手机中的实际 显示有一定出入 C3380 用户手册 体 ...
Page 141: ...50 C3380 Memo ...
Page 189: ...48 C3380 Memo ...
Page 241: ...52 C3380 Ghi nhÙ ...