
25
25
ID
Memulai
1. Sebelum penggunaan pertama,
bersihkan kaki pencampur (F)
dengan air mengalir.
Sebelum
memasang atau melepas kaki
pencampur (F), cabut steker
perangkat dari stopkontak.
3.
Masukkan stick mixer dalam-dalam
ke dalam mangkuk atau panci,
mulailah menggunakan mixer pada
kecepatan normal. Jangan sampai
kaki pencampur (F) terendam lebih
dari 2/3 bagian panjangnya. Gerakkan
stick mixer sedikit naik-turun agar
bahan tercampur rata. Lepaskan
tombol untuk menghentikan mixer.
2.
Pasang kaki pencampur (F) pada
bagian pegangan (E).
Putar bagian pegangan (E) searah jarum
jam untuk menguncinya dalam posisinya.
Untuk membongkar, putar bagian
pegangan (E) berlawanan arah jarum jam.
AWAS! Biarkan kaki mixer hingga
dingin setelah digunakan untuk
mengolah bahan makanan atau
cairan yang panas.
Tekan terus tombol ON/
OFF atau TURBO untuk mulai
mengoperasikan mixer.
Setel
kecepatan dengan menggeser kenop
pilihan kecepatan ke kiri (untuk
mengurangi kecepatan) atau ke
kanan (untuk menambah kecepatan).
Lepaskan tombol ON/OFF atau TURBO
untuk menghentikan mixer.
2.
Masukkan makanan ke dalam mangkuk
pencacah (M). Jumlah makanan yang
akan dicacah tidak boleh melebihi
300 g. Pasang tutup (L).
3.
Masukkan bagian pegangan (E) ke
dalam tutup mangkuk pencacah (L).
Putar bagian pegangan (E) searah
jarum jam untuk menguncinya dalam
posisinya.
Colokkan steker ke stopkontak
listrik lalu tekan tombol untuk
menghidupkannya. Lepaskan tombol
untuk menghentikan pengoperasian.
Untuk membongkar, putar bagian
pegangan (E) berlawanan arah jarum
jam.
1
Tempatkan mangkuk pencacah (M)
di atas permukaan yang datar dan
rata. Pasang pisau (N) pencacah pada
tangkai di alas mangkuk pencacah
(M).
(F)
(F)
(E)
Menggunakan pencacah
(M)
(N)
(M)
(L)
(E)
(L)
(M)
Summary of Contents for ESTM9804S
Page 1: ...Stick mixer ESTM9804S ...