125
Bahasa
Indonesia
Menyesuaikan pengaturan tampilan
Kontrol Luar
1
POWER
Power hidup/mati
Biru: power hidup
Oranye: keadaan istirahat.
2
AUTO
Jika OSD sementara aktif, tekan untuk keluar
dari pilihan OSD. Jika OSD tidak aktif, tekan
dan monitor secara otomatis berada dalam posisi
optimal, untuk fokus dan jam pada tampilan
monitor anda.
3
Fungsi OSD
Tekan kembali untuk masuk ke mode OSD.
4
<
KURANG
Jika OSD aktif, tekan untuk memilih atau
menyesuaikan pilihan OSD. Jika OSD tidak
aktif, tekan sekali lalu tekan tombol bertanda <
atau > untuk menyesuaikan volumenya.
5
>
TAMBAH
Jika OSD aktif, tekan untuk memilih atau
menyesuaikan pilihan OSD. Jika OSD tidak
aktif, tekan sekali lalu tekan tombol bertanda <
atau > untuk menyesuaikan volumenya.