
Bahasa Indonesia
256
Tambahan modul Scio Four
Deklarasi EMC untuk IEC 60601-1-2, edisi ke-4
Informasi umum
Perangkat ini telah diuji untuk kompatibilitas elektromagnetisnya
menggunakan aksesori dari daftar aksesori. Aksesori lain hanya
dapat digunakan jika tidak mengganggu kompatibilitas
elektromagnetisnya. Penggunaan aksesori yang tidak memenuhi
syarat dapat mengakibatkan peningkatan emisi elektromagnet
atau penurunan kekebalan perangkat medis terhadap
elektromagnet.
Perangkat ini hanya boleh digunakan berdekatan dengan
perangkat lain jika Dräger telah menyetujui susunan perangkat ini.
Jika Dräger tidak memberi persetujuan, Anda harus memastikan
bahwa fungsi perangkat ini sudah benar sesuai dengan susunan
yang diinginkan sebelum digunakan. Petunjuk penggunaan untuk
perangkat lainnya harus dipatuhi.
Lingkungan elektromagnetis
Perangkat ini hanya boleh digunakan di lingkungan yang
ditentukan di bagian "Lingkungan penggunaan" di halaman 243.
Jarak pemisah yang dianjurkan dari perangkat komunikasi
nirkabel
Untuk menjamin bahwa integritas fungsional perangkat ini tetap
terjaga, harus ada jarak pemisah minimal 1.0 m (3.3 ft) antara
perangkat ini dengan perangkat komunikasi nirkabel.
Standar yang relevan
Perangkat medis ini memenuhi standar lain selain yang tercantum
di sini. Informasi tersedia sesuai permintaan.
– IEC 60601-1 (edisi ke-2)
Peralatan listrik medis
Bagian 1: Persyaratan umum untuk keselamatan
– IEC 60601-1-2 (edisi ke-2)
Peralatan listrik medis
Bagian 1-2: Persyaratan umum untuk keselamatan,
standar jaminan: Kompatibilitas elektromagnetik;
Persyaratan dan pengujian
– IEC 60601-1-4 (edisi ke-2)
Peralatan listrik medis
Bagian 1-4: Persyaratan umum untuk keselamatan,
standar jaminan: Sistem medis listrik yang dapat
diprogram
– ISO 21647
Peralatan listrik medis
Persyaratan khusus untuk keselamatan dasar dan kinerja
esensial dari monitor gas pernapasan
– IEC 60601-1 (edisi ke-3)
Peralatan listrik medis
Bagian 1: Persyaratan umum untuk keselamatan
– IEC 60601-1-2 (edisi ke-3)
Peralatan listrik medis
Bagian 1-2: Persyaratan umum untuk keselamatan,
standar jaminan: Kompatibilitas elektromagnetik;
Persyaratan dan pengujian
– IEC 60601-1-2 (edisi ke-4)
Peralatan listrik medis
Bagian 1-2: Persyaratan umum untuk keselamatan,
standar jaminan: Gangguan elektromagnetik;
Persyaratan dan pengujian
– ISO 80601-2-55
Peralatan listrik medis
Bagian 2-55: Persyaratan khusus untuk keselamatan
dasar dan kinerja esensial dari monitor gas pernapasan
Emisi
Kepatuhan
Emisi pancaran
Kelas A, grup 1
(30 MHz hingga 1 GHz)
Emisi konduksi
Kelas A, grup 1
(150 kHz hingga 30 MHz)
CATATAN
Karakteristik emisi peralatan membuatnya cocok digunakan
dalam wilayah industri dan rumah sakit (CISPR 11 kelas A).
Jika digunakan dalam lingkungan perumahan (di mana
CISPR 11 kelas B biasanya diperlukan), peralatan ini mungkin
tidak menawarkan perlindungan yang cukup untuk layanan
komunikasi frekuensi radio. Pengguna mungkin memerlukan
tindakan mitigasi, misalnya memindahkan atau mengubah
arah peralatan.
Kekebalan terhadap
Tingkat uji dan lingkungan
elektromagnetis yang
diperlukan
Pelepasan elektrostatis (ESD)
(IEC 61000-4-2)
Pelepasan kontak: ±8 kV
Pelepasan udara: ±15 kV
Gangguan listrik transien cepat
(beruntun)
(IEC 61000-4-4)
Kabel daya: ±2 kV
Jalur input/jalur output sinyal
yang lebih panjang: ±1 kV
Tegangan impuls (lonjakan)
(IEC 61000-4-5)
Tegangan, konduktor eksternal
– konduktor eksternal:
±1 kV
Tegangan, konduktor eksternal
– konduktor arde pelindung:
±2 kV
Medan magnet pada frekuensi
utama (IEC 61000-4-8)
50 Hz: 30 A/m
Penurunan tegangan dan
gangguan singkat pada
tegangan suplai
(IEC 61000-4-11)
Penurunan tegangan 30 %
hingga 100 %, 8,3 ms hingga
5 s, berbeda sudut fase
Gangguan frekuensi tinggi
radiasi (IEC 61000-4-3)
80 MHz hingga 2.7 GHz:
3 V/m
Gangguan frekuensi tinggi
konduksi (IEC 61000-4-6)
150 kHz hingga 80 MHz: 3 V,
pita ISM: 6 V
Medan elektromagnet di
sekitar perangkat komunikasi
nirkabel
Berbagai frekuensi mulai dari
385 MHz hingga 5785 MHz:
9 V/m hingga 28 V/m
Kekebalan terhadap
Tingkat uji dan lingkungan
elektromagnetis yang
diperlukan
Summary of Contents for Scio Four
Page 19: ...Supplement Scio Four modules 19 This page intentionally left blank...
Page 23: ...Scio Four 23 MC IEC 60601 1 2 MC MC MC MEDIBUS 0 3 1 0 MEDIBUS 38 Dr ger...
Page 27: ...Scio Four 27 1 RS232C X2 A 2 Infinity 1 HME Luer Lock 2 1 2 002 A...
Page 28: ...28 Scio Four 1 2 1 2 3 1 1 2 HME...
Page 30: ...30 Scio Four 1 2 3 4 1 2 3 4 Dr ger Dr gerService 1 1 12 10...
Page 39: ...Scio Four 39...
Page 129: ...Dodatak Scio Four moduli 129 Ova je stranica namjerno ostavljena prazna...
Page 151: ...Scio Four 151 MEDIBUS Scio Four CO2 N2O O2 0 3 m 1 0 MEDIBUS 166 Dr ger PVC...
Page 155: ...Scio Four 155 1 Y Luer Lock 2 1 2 AGSS 1 2 O 1 2...
Page 156: ...156 Scio Four 1 2 3 1 Dismozon plus Bode Chemie...
Page 163: ...Scio Four 163 CISPR 11 1 A IEC 61000 3 2 IEC 61000 3 3...
Page 167: ...Scio Four 167...
Page 171: ...Scio Four 171 MEDIBUS Scio Four CO2 N2O O2 0 3 m 1 0 ft MEDIBUS 186 Dr ger PVC...
Page 172: ...172 Scio Four 25 MRI NMR NMI 25 cm 10 in Dr ger 001 B 002 B MEDIBUS H RS232C X2 B B H...
Page 175: ...Scio Four 175 1 Luer Lock 2 1 2 1 2...
Page 176: ...176 Scio Four 1 2 1 2 3 1...
Page 187: ...Scio Four 187...
Page 205: ...Ek Scio Four mod lleri 205 Bu sayfa kasten bo b rak lm t r...
Page 212: ...212 Scio Four 1 Y HME Luer 2 1 2 1 On Off ON 2 O 1 2...
Page 229: ...Scio Four 229 1 ON OFF ON 2 1 2 3 OFF 1 ON OFF OFF 1 2 HME...
Page 239: ...Scio Four 239...