background image

Clothing Care System 
(AIRDRESSER)

User manual

DF60A8500WG

Untitled-1   1

2022-05-31     12:26:42

Summary of Contents for DF60A8500WG

Page 1: ...Clothing Care System AIRDRESSER Usermanual DF60A8500WG Untitled 1 1 2022 05 31 12 26 42 ...

Page 2: ...tion 10 Turning on Wi Fi fornetwork models only 12 Product overview 13 Control panel 15 Cycle overview 17 Fabric care guide 19 Fabric care chart 21 Smart control 24 Product and accessory use 27 Using a cycle 27 Using the accessories 28 Cleaning and maintenance 35 Exterior 35 Watertanks 36 Watertray 37 Airfilter 38 Lint filter 39 Descaling 40 Moving the product to anotherlocation 41 Troubleshooting...

Page 3: ...English English 3 Specifications 45 Specification sheet 45 Untitled 1 3 2022 05 31 12 26 42 ...

Page 4: ...following operating instructions covervarious models the characteristics of yourproduct may differslightly from those described in this manual and not all warning signs may be applicable If you have any questions orconcerns contact your nearest service centre orfind help and information online at www samsung com Important safetysymbols What the icons and signs in this usermanual mean WARNING Hazar...

Page 5: ...This appliance can be used bychildren aged from 8years and above and personswith reduced physical sensoryormental capabilities or lack of experience and knowledge if theyhave been given supervision orinstruction concerning use of the appliance in a safewayand understand the hazards involved Children shall not playwith the appliance Cleaning and usermaintenance shall not be made by childrenwithout ...

Page 6: ...bed in this manual before using the product Only use the product forits intended purposes Damage incurred from using the product forpurposes otherthan those specified in this manual are not covered by the warranty To avoid physical injury and orproduct damage do not climb stand orhang on the product Do not disassemble ormodify the product in anyway Do not allow children to play in on oraround the ...

Page 7: ... feet otherbody parts ormetal objects underthe product Do not use otherproducts to dry the interior Do not use candles to remove interiorodours Do not open the doorwhile the product is operating Opening the doorwhile the product is operating will affect product performance and may cause condensation to damage flooring Do not drink the waterfrom the Refill Tank orthe Drain Tank Clean the lint filte...

Page 8: ...g a path of least resistance forelectric current Before using make sure there is dedicated grounded electrical outlet rated foruse with this product It is the owner s responsibility to replace a standard 2 prong wall outlet with a standard 3 prong outlet To avoid electric shock properly ground the product that conforms to all governing codes and ordinances Follow the instructions in the usermanual...

Page 9: ...ce centre before moving the product Install the product where the powerplug is easily accessible To avoid electric shock and orfire unplug the product when not in use If the installation location has been flooded do not go nearthe product and immediately contact a Samsung service centre To avoid fire smoke and orproduct damage remove all protective film from the product To prevent product damage a...

Page 10: ... may occuron the product exterior Do not install the product in direct sunlight orhot and cold places The ambient temperature must be between10 C 35 C If the ambient temperature is too high ortoo low the product may not operate normally orperformance may decrease A 2 Turn the levelling feet A clockwise or counterclockwise to adjust the height until the product is level B NOTE If the product wobble...

Page 11: ...insert the tray 4 Plug in the product to a 220 V 50 Hz grounded outlet If you do not have grounded outlets contact a Samsung service centre foralternative methods to ground the product NOTE Afterinstalling the product you must wait at least 2 hours before using it The product consumes more waterthe first time the product is used You may have to fill the Refill Tank more than one time Connecting th...

Page 12: ... a language 2 Tap and hold to save the selected language NOTE Language setting may not be applicable in some countries To change the language afterward tap and hold and for3 seconds and then follow the above instructions Turning onWi Fi fornetwork models only Turning on Wi Fi consumes more energy Underan environment where Wi Fi is frequently turned on actual energy consumption can be greaterthan t...

Page 13: ...glish 13 Product overview 01 02 03 04 05 06 07 08 09 01 Shelf holder 02 Fresh Finish 03 Drain tank 04 Air hole 05 Air filter 06 Shelf 07 Lint filter 08 Refill tank 09 Water tray Untitled 1 13 2022 05 31 12 26 44 ...

Page 14: ...ssories Shelf Watertray Airhanger Weight kit applicable models only Regularhangerkit applicable models only Usermanual Anti tip strap Screw foranti tip strap Screw anchor foranti tip strap Rearlevelling feet Untitled 1 14 2022 05 31 12 26 45 ...

Page 15: ...l panel 01 02 03 04 05 07 06 08 09 01 Display Displays the selected cycle and estimated time remaining The icon appears on the top left cornerof the display forthe top three recommended cycles Untitled 1 15 2022 05 31 12 26 45 ...

Page 16: ...s out aftera cycle has finished NOTE Keep Fresh stays on up to 24 hours aftera cycle has finished Turning off the poweroropening the doorturns Keep Fresh off 05 Delay End Tap to turn Delay End on and then tap or to increase the end time from 1 24 hours NOTE Some end times may not be available depending on the selected cycle Depending on the items and environment the actual end time may be differen...

Page 17: ...hole and trousers on the right airhole Forbest results use with the weight kit Down Jackets To fluff heavy down filled jackets that have been stored fora long time To prevent blocking aircirculation hang only one item in the middle airhole Outdoor Foroutdoororactive wear Delicates Fordelicate fabric items such as chiffon lace and items with decorations Forrayon you must use this cycle Quick To qui...

Page 18: ...kings NOTE Drying results mayvary depending on thickness of the items Cycle Description AI Dry AIRDRESSER automatically sets the time to dry items Using AI Dry causes the Drain Tank to fill quickly AI Dry may not dry excessivelywet items and large orbulky items well If items are not dry run the cycle again Quick Forquickly drying lightweight items such as a shirt Blouses Fordelicate items such as ...

Page 19: ...k specific cycles included in each category stated in the Fabric care guide table Category Cycles Clothing Care cycle Daily Care Quick Wool Knit Down Jackets WinterCoat Blouses Fur Leather Sanitize cycles School Wear Denim Babywear Bedding Toys Mask Sanitize Drying cycles AI Dry Quick Delicates Blouses Down Jackets Time Dry 1 2 3 Fabric care guide table Natural fibres vegetable fibres Fabric Cycle...

Page 20: ...re washable hand washable before using the Clothing Care cycle Wool Knit cycle is recommended Wintercoat suits Lay knitwears on the shelf Some wool shrinks when washed in hot water Make sure fabrics are washable hand washable before using the Clothing Care orSanitize cycles WinterCoat orSuit cycle is recommended Possible Check care label Artificial fibres Fabric Cycles Clothes Remarks Clothing Car...

Page 21: ... as furorleatherfabrics can be used with AIRDRESSER Please referto the fabric care guide Use the rack foritems with this symbol on the fabric care label Washing Symbol Meaning Usewith AIRDRESSER 95 C boil wash O 60 C coloured wash O 60 C coloured wash Easy care coloured wash O 40 C coloured wash O 40 C mild wash O 40 C very mild wash O 30 C fine wash O 30 C mild fine wash O 30 C very mild fine was...

Page 22: ...rature of 60 C with a mild drying process O Do not tumble dry O Line drying O Drip line drying O Flat drying O Drip flat drying O Line drying in the shade O Drip line drying in the shade O Flat drying in the shade O Drip flat drying in the shade O NOTE The dots indicate the drying level of the dryer The lines indicate the type and place of the drying Untitled 1 22 2022 05 31 12 26 48 ...

Page 23: ...th normal process O Professional dry cleaning in perchloroethylene and or hydrocarbons heavy benzines with gentle process O Professional dry cleaning in hydrocarbons heavy benzines with normal process O Professional dry cleaning in hydrocarbons heavy benzines with gentle process O Do not dry clean O Professional wet cleaning O Mild professional wet cleaning O Very mild professional wet cleaning O ...

Page 24: ... is 6 0 orhigher with minimum 2 GB orRAM The supported display resolutions forAndroid are1280 x 720 HD 1920 X1080 FHD 2560 x1440 WQHD The recommended iOS is10 0 orhigher iPhones must be iPhone 6 orhigher The supported display resolutions forapple devices are1334 X 750 1920 x1080 The app is subject to change without notice forimproved performance Log in You must first log into Samsung Connect with ...

Page 25: ...nt operation Notification Cycle Completed Notifies you the current cycle is complete AIRDRESSER functions Care Recipe Select the fabric type and options and get recommendations forthe most suitable cycle My Closet By inputting clothing information such as fabric material you can add yourclothes to the app and get recommended cycles and a care history Special Cycle Management You can save up to 9 c...

Page 26: ...ART_AT_051 seq 0 leads to the download page of the source code made available and open source license information as related to this product This offeris valid to anyone in receipt of this information NOTE Hereby Samsung declares that this radio equipment is in compliance with Directive 2014 53 EU and with the relevant statutory requirements in the UK The full text of the EU declaration of conform...

Page 27: ...elay end 7 Tap and hold for3 seconds Usage guidelines Before use This product cannot be used to clean items Forbest results wash and dry all items before using the product Before using the product we recommend washing items with strong odours oritems that have been stored fora long time Separate items by odourstrength Check all clothing oritem labels before using the product Before placing the clo...

Page 28: ...he hanger Using the accessories Airhangers Use the provided Airhangers foritems such as jackets sportscoats and blazers NOTE Make sure the interiorand exteriorof the hangers are clean and free of foreign matter Do not use hangers forknits wools lingerie The maximum lengths of items must be110 cm fortops and100 cm forbottoms Depending on the type orsize of the fabric unwanted wrinkles may form on t...

Page 29: ... rusty To use the regularhangerkit 1 Hang items on hangers in the same direction To prevent items from falling off the hangers make sure to button all buttons and zip all zippers Make sure all items are hung flatly Make sure the hangerclips do not protrude outward 2 Slide the regular hangerkit into the airholes until you heara clicking sound and then hang the hangers on the regular hangerkit Make ...

Page 30: ...roduct The maximum length of trousers must be100 cm To use theweight kit 1 Clip the bottom of the trousers to the Airhanger 2 Clip the otherend of the trousers to the weight kit 3 Slide the Airhangerinto the airholes until you heara clicking sound NOTE Forsharpercreases spread out the trousers by moving the clips outward Untitled 1 30 2022 05 31 12 26 51 ...

Page 31: ...es of the shelf orhang through the shelf grates Do not stack items on top of otheritems To use the shelf 1 On the side walls press the bottom part of the shelf holders to turn them out 2 Place the shelf on the shelf holders Make sure the grooves on the shelf are firmly sitting on the holder NOTE A gap between the sides of shelf and the side walls is normal Store the shelf on the doorwhen not in us...

Page 32: ...ot going to use the product fora long time empty the Refill Tank A full Refill Tank lasts approximately 4 cycles Fill the Refill Tank with wateronly Putting any otherliquids such as detergent orfabric softener may cause a problem Do not use the waterin the Drain Tank to fill the Refill Tank To fill the Refill Tank 1 Pull out the Refill Tank MAX 2 Open the back cover fill to the MAX line 3 Reinsert...

Page 33: ...mell NOTE Insert a dryersheet into the Fresh Finish compartment orsprayyourdesired perfume 4 5 times on a cotton pad and insert into the Fresh Finish compartment The strength of the scent diffused will differdepending on what is inserted and the scent may remain inside the AIRDRESSER afterthe cycle is complete Afterthe cycle is complete remove the dryersheet orcotton pad and dispose of it Howto us...

Page 34: ...k into the AIRDRESSER and run chosen cycle NOTE If you use a dryersheet orperfumed cotton pad the scent may remain inside the AIRDRESSER afterthe cycle is complete Dryersheets and cotton pads are not provided with the AIRDRESSER The effectiveness of Fresh Finish cannot be guaranteed since it depends on what is inserted into the Fresh Finish compartment Untitled 1 34 2022 05 31 12 26 52 ...

Page 35: ...product before cleaning it Do not use abrasive orflammable cleaners Do not spraywaterdirectly onto the product when cleaning it Exterior Use a smooth cloth to clean the exterior Forstubborn stains use a damp cloth and then wipe dry Untitled 1 35 2022 05 31 12 26 52 ...

Page 36: ... Watertanks Clean both tanks on a regularbasis Completely dry before reinserting Use a damp cloth to clean the exterior Use a soft brush to clean the interior Use a soft brush to clean the tanks inlet and outlet Untitled 1 36 2022 05 31 12 26 52 ...

Page 37: ...OTE Empty the watertray on a regularbasis Make sure to reinsert the watertray afteremptying the water Correctly insert the watertray as shown in the figures Make sure the side with TOP is facing up Untitled 1 37 2022 05 31 12 26 52 ...

Page 38: ...dust we recommend cleaning the AirFilterfrequently To clean the Airfilter 1 Hold the bottom of the coverand pull out 2 While pressing the two hooks on the upperpart of the filter pull to remove 3 Use a brush and running waterto clean the filter 4 Completely dry the filterin a shaded area and reinsert the filter Untitled 1 38 2022 05 31 12 26 53 ...

Page 39: ...duct and then push the cover Lint filter Forbest results clean the lint filterbefore orafterusing the product Replace a damaged lint filterwith a new lint filter To clean the lint filter 1 Open the cover 2 Remove the lint filter Untitled 1 39 2022 05 31 12 26 53 ...

Page 40: ...the MAX line The maximum capacity of the Refill Tank is1 4 litre 5 Tap and hold to start descaling If the Emptythe Drain tank message appears on the display during descaling empty the Drain Tank 6 When the Check the Refill Drain tanks message appears on the display empty both the Refill Tank and the Drain Tank and then rinse them thoroughly 7 Fill the Refill Tank with clean waterup to the MAX line...

Page 41: ...event the product from tipping overwhen moving the product we recommend pushing the middle of the product Do not push the top orthe bottom Empty the Refill Tank and the Drain Tank before moving the product to anotherlocation If the tanks are not emptied watercan spill while moving the product Untitled 1 41 2022 05 31 12 26 53 ...

Page 42: ...rly inserted Properly insert the Drain Tank and then tap to start Close door start again Check if the dooris open Make sure the dooris closed and then tap to start Open the door check inside Check if the dooris open and if Child Lock is on Make sure the dooris closed and then tap to start Make sure children orpets are not in the product The control panel is locked when Child Lock is on Tap and hol...

Page 43: ...rate sounds to pump out and drain the water This is normal When opening the door sounds may come from the Refill Tank when the wateris flowing through the pipe This is normal If noises become louder contact a Samsung service centre The control panel does not work Afterplugging in the product wait fora moment and try again The control panel will respond10 seconds afterthe powercord has been plugged...

Page 44: ...have been stored fora long time Wash items contaminated by oils Large items such as down filled jackets may not be deodorised well Put large items by themselves and run an additional cycle if necessary Do not put items with strong odourwith otheritems Separate items by odourstrength Make sure the lint filterand both tanks are clean Wrinkles are not removed Iron items that have been stored fora lon...

Page 45: ... Dimensions mm A Height 1850 B Width 445 C Depth 632 D Depthwith dooropen 1001 E Widthwith dooropen 618 Rated power 220 240 V 50 Hz 1700 2000 W Fuse Fixed fuse in main PBA Tube type 250 V 12 A High breaking capacity type Weight kg 85 0 NOTE The design and specifications are subject to change without notice forquality improvement purposes Untitled 1 45 2022 05 31 12 26 54 ...

Page 46: ...Memo Untitled 1 46 2022 05 31 12 26 54 ...

Page 47: ...Memo Untitled 1 47 2022 05 31 12 26 54 ...

Page 48: ...Raya Blok F 29 33 Kawasan Industri Cikarang Cikarang Bekasi17530 QUESTIONS OR COMMENTS COUNTRY CALL ORVISITUS ONLINE AT INDONESIA 021 5699 7777 0800 112 8888 All Product Toll Free www samsung com id support DC68 04297U 01 Untitled 1 48 2022 05 31 12 26 54 ...

Page 49: ...SistemPerawatanPakaian AIRDRESSER Panduanpengguna DF60A8500WG Untitled 2 1 2022 05 31 12 33 11 ...

Page 50: ...11 Pemasangan 11 MengaktifkanWi Fi hanya untuk modelyang dilengkapi jaringan 13 Ikhtisarproduk 14 Panel kontrol 16 Ikhtisarsiklus 18 Panduan perawatan kain 21 Bagan perawatan kain 24 Smart Control 27 Penggunaan produk dan aksesori 31 Menggunakan siklus 31 Menggunakan aksesori 32 Pembersihan dan pemeliharaan 39 Eksterior 39 Tangki air 40 Baki air 41 Filterudara 42 Filterserat 43 Menghilangkan kerak...

Page 51: ...Bahasa Indonesia Bahasa Indonesia 3 Spesifikasi 49 Lembarspesifikasi 49 Untitled 2 3 2022 05 31 12 33 11 ...

Page 52: ...kup berbagai model karakteristik produkAnda dapat sedikit berbeda denganyang dijelaskan dalam panduan ini dan tidak semua tanda peringatan mungkin berlaku JikaAnda memiliki pertanyaan atau kekhawatiran apa pun hubungi pusat layanan terdekat atau dapatkan bantuan dan informasi secara online diwww samsung com Simbol keselamatan penting Arti ikon dan tanda dalam panduan pengguna ini PERINGATAN Bahaya...

Page 53: ... atas keselamatan mereka 2 Peralatan ini dapat digunakan oleh anak anak berusia 8 tahun ke atas dan orangyang memiliki kemampuanfisik sensoris atau mental terbatas atau tidak memiliki pengalaman dan pengetahuan jika mereka telah berada dalam pengawasan atau diberi petunjuk terkait penggunaan peralatan dengan carayang aman dan memahami bahayayang ditimbulkan Anak anak dilarang bermain dengan perala...

Page 54: ...Anda menggunakan produk Gunakan produk hanya untuk tujuan penggunaannya Kerusakanyang terjadi akibat penggunaan produk untuk tujuan selainyang telah ditetapkan dalam panduan ini tidak tercakup dalam jaminan Agartidak terjadi cedera fisik dan atau kerusakan produk jangan panjat berdiri di atas atau bergantung pada produk Jangan bongkaratau modifikasikan produk dengan cara apa pun Jangan bolehkan an...

Page 55: ...tau benda logam di bawah produk Jangan gunakan produk lain untuk mengeringkan interior Jangan gunakan lilin untuk menghilangkan bau interior Jangan buka pintu saat produk sedang beroperasi Membuka pintu saat produk sedang beroperasi akan mempengaruhi performa produk dan dapat menyebabkan kondensasi hingga merusak lantai Jangan minum airdari Tangki Pengisian atau Tangki Pengosongan Bersihkan filter...

Page 56: ...g dan peraturan setempatyang berlaku Produk harus diarde Jika terjadi gangguan atau kegagalan fungsi pengardean akan mengurangi risiko sengatan listrik dengan menyediakan jalurhambatan terkecil untuk arus listrik Sebelum menggunakan produk pastikan telah tersedia stopkontak khususyang diarde dan memiliki nilai tegangan sesuai untuk digunakan bersama produk ini Pemilik bertanggung jawab untuk mengg...

Page 57: ...suhu di bawah titik beku biarkan suhu produk meningkat sebelum memulai pemasangan Agartidak terjadi sengatan listrik kebakaran cedera parah kerusakan produk dan atau kematian jangan pasang produk di lokasiyang lembap seperti kamarmandi atau sauna Agartidak terjadi kebakaran kepulan asap dan atau kerusakan produk jangan pasang produk di dekat sumber panas lainnya seperti komporatau unit pemanas Aga...

Page 58: ...ering setelah digunakan Setelah menggunakan produk seka bagian dalamnya menggunakan kain kering Produk dapat menjadi kotorkarena tercemarbenda seperti rambut panjang atau debu dan tetesan airyang mungkin terbentuk di dalam Jika kontaminasi detergen kotoran sisa makanan dsb telah menumpuk dalam produk atau aksesori lepas kabel daya lalu seka areayang tercemarmenggunakan kain lembut basah Jangan bia...

Page 59: ...asi dapat terjadi pada eksteriorproduk Jangan pasang produk di tempat dengan sinarmatahari langsung atau panas dan dingin Suhu ruang harus berada antara10 C 35 C Jika suhu ruang terlalu tinggi atau terlalu rendah produk mungkin tidak dapat beroperasi secara normal atau performa dapat menurun A 2 Putarkaki pengaturketinggian A searah atau berlawanan arah jarum jam untuk menyesuaikan ketinggian hing...

Page 60: ...u masukkan baki 4 Sambungkan produk ke stopkontak 220V 50 Hzyang diarde JikaAnda tidak memiliki stopkontakyang diarde hubungi pusat layanan Samsung guna mengetahui metode alternatif untuk mengarde produk CATATAN Setelah memasang produk Anda harus menunggu minimum 2 jam sebelum menggunakannya Produk menggunakan lebih banyak airsaat pertama kali produk digunakan Anda mungkin harus mengisi Tangki Pen...

Page 61: ...ahasa 2 Ketuk dan tahan untuk menyimpan bahasayang dipilih CATATAN Pengaturan bahasa mungkin tidak tersedia di beberapa negara Untuk mengubah bahasa di lainwaktu ketuk dan tahan tombol dan selama 3 detik lalu ikuti petunjuk di atas MengaktifkanWi Fi hanya untuk modelyang dilengkapi jaringan MengaktifkanWi Fi akan menggunakan lebih banyak energi Di lingkunganyang sering mengaktifkanWi Fi pemakaian ...

Page 62: ... Bahasa Indonesia 14 Ikhtisarproduk 01 02 03 04 05 06 07 08 09 01 Dudukan rak 02 Fresh Finish 03 Tangki pengosongan 04 Lubang udara 05 Filterudara 06 Rak 07 Filterserat 08 Tangki pengisian 09 Baki air Untitled 2 14 2022 05 31 12 33 13 ...

Page 63: ...ra Kit penimbang hanya untuk model tertentu Kit hangerreguler hanya untuk model tertentu Panduan pengguna Penahan antiterbalik Sekrup untuk penahan antiterbalik Pengikat sekrup untuk penahan antiterbalik Kaki pengaturketinggian belakang Untitled 2 15 2022 05 31 12 33 14 ...

Page 64: ...ahasa Indonesia 16 Panel kontrol 01 02 03 04 05 07 06 08 09 01 Layar Menampilkan siklusyang dipilih dan perkiraan sisawaktu Ikon akan muncul di sudut kiri atas layaruntuk tiga siklus rekomendasi teratas Untitled 2 16 2022 05 31 12 33 14 ...

Page 65: ... akan bisa mengeluarkan pakaian segera setelah siklus selesai Anda tetap dapat menjaga kesegarannya CATATAN Keep Fresh Jaga Kesegaran akan tetap aktif hingga 24 jam setelah siklus selesai Mematikan daya atau membuka pintu akan menonaktifkan fungsi Keep Fresh Jaga Kesegaran 05 DelayEnd Tunda Waktu Berakhir Ketuk untuk mengaktifkan DelayEnd TundaWaktu Berakhir lalu ketuk atau untuk menambahwaktu ber...

Page 66: ...hasil terbaik gunakan hanya untuk satu pakaian Wool Knit Wol Rajut Untuk pakaian berbahanwol atau rajut Agarpakaian tidak berubah bentuk lipat pakaian dengan rapi dan letakkan di atas rak Suit Pakaian Resmi Untuk menyegarkan pakaian resmi berbahanwol Letakkan jaket di lubang udara tengah dan celana panjang di lubang udara kanan Untuk hasil terbaik gunakan dengan kit pemberat Down Jackets Jaket Isi...

Page 67: ... batik telah kering sebelum menggunakan siklus ini Accessories Aksesori Untuk aksesori seperti topi dan sarung tangan dsb Mask Sanitize Sanitasi Masker Untuk menyegarkan dan sanitasi maskerwajah sekali pakai Self Clean Pembersihan Otomatis Secara otomatis membersihkan bagian dalam produk Pastikan produk sudah dikosongkan Untuk hasil terbaik dan pembersihan optimal jangan hentikan siklus atau buka ...

Page 68: ...an Tangki Pengosongan terisi dengan cepat AI Dry PengeringanAI tidak dapat mengeringkan pakaianyang sangat basah dan yang besaratau tebal Jika pakaian tidak kering jalankan kembali siklus Quick Cepat Untuk mengeringkan pakaian tipis seperti kaus dengan cepat Blouses Blus Untuk bahan lembut seperti sifon renda dan pakaian dengan hiasan Anda harus menggunakan siklus ini untuk pakaianyang terbuat dar...

Page 69: ... DailyCare Perawatan Harian Quick Cepat Wool Knit Wol Rajut Down Jackets Jaket Isi Bulu WinterCoat Jaket Musim Dingin Blouses Blus Fur Leather Bulu Kulit Siklus Sanitize Sanitasi SchoolWear Pakaian Sekolah Denim Babywear Pakaian Bayi Bedding Selimut Toys Mainan Mask Sanitize Sanitasi Masker Siklus Drying Pengeringan AI Dry PengeringanAI Quick Cepat Delicates Lembut Blouses Blus Down Jackets Jaket ...

Page 70: ... Bukan kulit tiruan Sutra Dasi pita syal blus sutra Kain sutra tidak cocok untukAIRDRESSER Wol Sweater pakaian rajut Letakkan pakaian rajut di atas rak Sebagianwol menyusut bila dicuci dalam airpanas Pastikan kain dapat dicuci dicuci dengan tangan sebelum menggunakan siklus Clothing Care Perawatan Pakaian SiklusWool Knit Wol Rajut disarankan Jaket musim dingin pakaian resmi Letakkan pakaian rajut ...

Page 71: ...ik Pakaian dalam termal pakaian rajut Letakkan pakaian di atas rak Nilon Stoking lingerie Letakkan pakaian di atas rak Pakaian olahraga Poliuretana Pakaian berbahan stretch mengandung kurang dari 5 Jika pakaian mengandung lebih dari 5 poliuretana mis Pakaian renang periksa label perawatan Poliester Pakaian luarruangan pakaian olahraga kaus oblong kemeja blus Mungkin dilakukan Periksa label perawat...

Page 72: ...ahan kulit dapat digunakan denganAIRDRESSER Lihat panduan perawatan kain Gunakan rak untuk pakaian dengan simbol ini pada label perawatan kain Pencucian Simbol Arti Gunakan dengan AIRDRESSER Cuci dengan airmendidih 95 C O Cuci pakaian berwarna 60 C O Cuci pakaian berwarna 60 C Cuci pakaian berwarna perawatan mudah O Cuci pakaian berwarna 40 C O Cuci ringan 40 C O Cuci sangat ringan 40 C O Cuci lem...

Page 73: ... dengan proses pengeringan ringan O Jangan jalankan tumble dry O Line dry O Line drytanpa kusut O Flat dry O Flat drytanpa kusut O Line drydi tempat teduh O Line drytanpa kusut di tempat teduh O Flat drydi tempat teduh O Flat drytanpa kusut di tempat teduh O CATATAN Titik menunjukkan level pengeringan pada pengering Garis menunjukkan jenis dan tempat pengeringan Untitled 2 25 2022 05 31 12 33 17 ...

Page 74: ...erawatan profesional Simbol Arti Gunakan dengan AIRDRESSER Cuci kering profesional dengan zat perkloroetilena dan atau hidrokarbon bensin berat dengan proses normal O Cuci kering profesional dengan zat perkloroetilena dan atau hidrokarbon bensin berat dengan proses pelan O Cuci kering profesional dengan zat hidrokarbon bensin berat dengan proses normal O Cuci kering profesional dengan zat hidrokar...

Page 75: ...gikuti tindakan dari penyedia InternetAnda hubungi peritel atau pusat layanan Samsung setempat Men download aplikasi Di pasaraplikasi Google PlayStore AppleApp Store Samsung GalaxyApps cari aplikasi Samsung Connect lalu download dan instal aplikasi di perangkatAnda CATATAN Samsung Connect mungkin tidak kompatibel di beberapa tablet atau smartphone OSAndroidyang disarankan adalah 6 0 atauversi lebi...

Page 76: ...gkat Tertentu lalu tambahkan peralatan secara manual 5 Ikuti petunjuk di layaruntuk menyelesaikan pendaftaran IkhtisarSamsung Connect Kategori Fungsi Keterangan Pemantauan Cycle Status Status Siklus Anda dapat memeriksa siklus saat ini dan pilihan serta sisawaktu siklus Smart Control Status Smart Control ditampilkan untuk AIRDRESSER EnergyMonitoring Pemantauan Energi Anda dapat memantau status pem...

Page 77: ... Anda dapat menambahkan pakaian ke aplikasi dan memperoleh saran siklus serta riwayat perawatan Special Cycle Management Manajemen Siklus Khusus Anda dapat menyimpan hingga 9 siklus dan menghapus atau mengubah urutan siklus HomeCare Manager ManajerHomeCare Dapatkan saran untuk membantuAnda menjagaAIRDRESSER dalam kondisi sempurna Periksa pola penggunaan siklus serta pemakaian energi dan dapatkan p...

Page 78: ...MART_AT_051 seq 0 ini mengarah ke halaman download kode sumberyang tersedia dan informasi lisensi open sourceyang terkait dengan produk ini Penawaran ini berlaku untuk siapa punyang menerima informasi ini CATATAN Dengan ini Samsung menyatakan bahwa perlengkapan radio ini sesuai dengan Directive 2014 53 EU dan dengan persyaratan peraturanyang relevan di Inggris Teks lengkap pernyataan kesesuaian UE...

Page 79: ... TundaWaktu Berakhir 7 Ketuk dan tahan selama 3 detik Panduan penggunaan Sebelum penggunaan Produk ini tidak dapat digunakan untuk membersihkan pakaian Untuk hasil terbaik cuci dan keringkan semua pakaian sebelum menggunakan produk Sebelum menggunakan produk sebaiknya cuci pakaian berbau kuat atau pakaianyang telah disimpan dalam waktu lama Pisahkan pakaian menurut kekuatan bau Baca semua label pa...

Page 80: ...Saat mengeluarkan pakaian pegang pakaian dan hangernya Menggunakan aksesori Hangerudara Gunakan Hangerudara yang disediakan untuk pakaian seperti jaket jaket olahraga dan blazer CATATAN Pastikan interiordan eksteriorhangertelah bersih dan bebas dari benda asing Jangan gunakan hangeruntuk rajut wol dan lingerie Panjang maksimum pakaian adalah110 cm untuk bagian atas dan100 cm untuk bagian bawah Ter...

Page 81: ...dapat berkarat Untuk menggunakan kit hangerreguler 1 Gantung pakaian pada hangerdengan arahyang sama Agarpakaian tidak terjatuh dari hanger pastikan untuk memasang semua kancing dan ritsleting Pastikan semua pakaian digantung dengan benar Pastikan klip hangertidak menonjol keluar 2 Geserkit hangerregulerke dalam lubang udara hingga Anda mendengarbunyi klik lalu gantungkan hanger pada kit hangerreg...

Page 82: ...rproduk Panjang maksimum celana panjang harus100 cm Untuk menggunakan kit pemberat 1 Jepit bagian bawah celana panjang ke Hangerudara 2 Jepit ujung lain celana panjang ke kit pemberat 3 GeserHangerudara ke dalam lubang udara hinggaAnda mendengarbunyi klik CATATAN Untuk lipatanyang lebih tajam rentangkan celana panjang dengan menggeserklip ke arah luar Untitled 2 34 2022 05 31 12 33 20 ...

Page 83: ...nggantung keluardari bagian depan belakang atau samping rak atau menggantung melalui kisi kisi rak Jangan tumpuk pakaian di bagian atas pakaian lainnya Untuk menggunakan rak 1 Di dinding samping tekan bagian bawah dudukan rak untuk mengeluarkannya 2 Letakkan rak di atas dudukan rak Pastikan alurpada rak telah terpasang dengan kuat pada dudukan CATATAN Celah di antara bagian samping rak dan dinding...

Page 84: ...nakan produk ini dalamwaktu lama kosongkan Tangki Pengisian Tangki Pengisianyang penuh akan bertahan sekitar4 siklus Isi Tangki Pengisian hanya dengan air Memasukkan cairan lain seperti detergen atau bahan pelembut pakaian dapat menimbulkan masalah Jangan gunakan airdalam Tangki Pengosongan untuk mengisi Tangki Pengisian Untuk mengisi Tangki Pengisian 1 Tarik keluarTangki Pengisian MAX 2 Buka penu...

Page 85: ...an aroma segarpada pakaianAnda CATATAN Masukkan lembaran pengering ke dalam kompartemen Fresh Finish atau semprotkan parfumyang diinginkan 4 5 kali pada bantalan kapas lalu masukkan ke dalam kompartemen Fresh Finish Daya tahan aromayang disebarkan dapat berbeda tergantung pada parfumyang dimasukkan dan mungkin aroma akan tersisa di dalamAIRDRESSER setelah siklus selesai Setelah siklus selesai kelu...

Page 86: ...mbali ke dalamAIRDRESSER lalu jalankan siklusyang dipilih CATATAN JikaAnda menggunakan lembaran pengering atau bantalan kapasyang sudah disemprot parfum aromanya mungkin akan tersisa di dalamAIRDRESSER setelah siklus selesai Lembaran pengering dan bantalan kapas tidak disertakan bersamaAIRDRESSER Efektivitas Fresh Finish tidak dapat dijamin karena tergantung pada parfumyang dimasukkan ke dalam kom...

Page 87: ...k sebelum membersihkannya Jangan gunakan bahan pembersih abrasif atauyang mudah meledak Jangan semprotkan airlangsung ke produk saat membersihkannya Eksterior Gunakan kain lembut untuk membersihkan eksterior Untuk noda membandel gunakan kain basah lalu seka hingga kering Untitled 2 39 2022 05 31 12 33 22 ...

Page 88: ...ihkan kedua tangki secara rutin Keringkan sepenuhnya sebelum dipasang kembali Gunakan kain basah untuk membersihkan eksterior Gunakan sikat lembut untuk membersihkan interior Gunakan sikat lembut untuk membersihkan celah masuk dan celah keluartangki Untitled 2 40 2022 05 31 12 33 22 ...

Page 89: ... Kosongkan baki airsecara rutin Pastikan untuk memasukkan kembali baki airsetelah mengosongkan air Masukkan baki airdengan benarsepertiyang ditunjukkan dalam gambar Pastikan sisi dengan tulisan TOP ATAS menghadap ke atas Untitled 2 41 2022 05 31 12 33 22 ...

Page 90: ...aiknya bersihkan FilterUdara dengan sering Untuk membersihkan Filterudara 1 Pegang bagian bawah penutup lalu tarik keluar 2 Sambil menekan kedua pengait di bagian atas filter tarik filteruntuk melepaskannya 3 Gunakan sikat dan airyang mengaliruntuk membersihkan filter 4 Keringkan filtersepenuhnya di areayang teduh lalu masukkan kembali filter Untitled 2 42 2022 05 31 12 33 22 ...

Page 91: ...dalam produk lalu dorong penutup Filterserat Untuk hasil terbaik bersihkan filterserat sebelum atau setelah menggunakan produk Ganti filterseratyang rusak denganyang baru Untuk membersihkanfilterserat 1 Buka penutup 2 Keluarkan filterserat Untitled 2 43 2022 05 31 12 33 23 ...

Page 92: ...yang dilarutkan hingga mencapai garis MAX MAKS Kapasitas maksimum Tangki Pengisian adalah1 4 liter 5 Ketuk dan tahan untuk mulai membersihkan kerak Jika pesan Emptythe Drain tank Kosongkan Tangki pengosongan ditampilkan di layarsaat pembersihan kerak berlangsung kosongkan Tangki Pengosongan 6 Bila pesan Check the Refill Drain tank Periksa Tangki pengisian pengosongan ditampilkan di layar kosongkan...

Page 93: ...rak Memindahkan produk ke lokasi lain Produk dilengkapi dua roda di bagian bawah untuk membantu proses pemindahan Agarproduk tidak terbalik saat dipindahkan sebaiknya dorong pada bagian tengah produk Jangan dorong bagian atas atau bawah produk Kosongkan Tangki Pengisian dan Tangki Pengosongan sebelum memindahkan produk ke lokasi lain Jika tangki tidak dikosongkan airdapat tumpah saat produk dipind...

Page 94: ...masukkan dengan benar Masukkan Tangki Pengosongan dengan benar lalu ketuk untuk memulai Close door start again Tutup pintu mulai lagi Periksa apakah pintu terbuka Pastikan pintu tertutup lalu ketuk untuk memulai Open the door check inside Buka pintu periksa bagian dalam Periksa apakah pintu terbuka dan KunciAnak aktif Pastikan pintu tertutup lalu ketuk untuk memulai Pastikan anak anak atau hewan p...

Page 95: ...at menghasilkan suara untuk memompa airkeluardan mengosongkan air Hal ini normal Bila membuka pintu suara dapat berasal dari Tangki Pengisian saat air mengalirmelalui pipa Hal ini normal Jika suara semakin keras hubungi pusat layanan Samsung Panel kontrol tidak berfungsi Setelah menyambungkan produk tunggu beberapa saat lalu coba lagi Panel kontrol akan merespons10 detik setelah kabel daya disambu...

Page 96: ... Cuci pakaianyang terkontaminasi oleh minyak Pakaian besarseperti jaket berlapis bulu mungkin tidak dapat dihilangkan baunya dengan benar Letakkan pakaian besarsecara terpisah lalu jalankan siklus tambahan jika diperlukan Jangan letakkan pakaian berbau kuat bersama dengan pakaian lain Pisahkan pakaian menurut kekuatan bau Pastikan filterserat dan kedua tangki sudah bersih Kerut tidak dapat dihilan...

Page 97: ...nsi mm A Tinggi 1850 B Lebar 445 C Panjang 632 D Panjang dengan pintu terbuka 1001 E Lebardengan pintu terbuka 618 Nilai daya 220 240V 50 Hz 1700 2000W Sekring Sekring tetap di PBA utama Jenis pipa 250V 12A Jenis kapasitas pemutus tinggi Berat kg 85 0 CATATAN Desain dan spesifikasi dapat berubah sewaktu waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya untuk peningkatan kualitas Untitled 2 49 2022 05 31 12 33 ...

Page 98: ...Memo Untitled 2 50 2022 05 31 12 33 23 ...

Page 99: ...Memo Untitled 2 51 2022 05 31 12 33 23 ...

Page 100: ... F 29 33 Kawasan Industri Cikarang Cikarang Bekasi17530 PERTANYAANATAU KOMENTAR NEGARA HUBUNGI ATAU KUNJUNGI KAMI SECARAONLINE DI INDONESIA 021 5699 7777 0800 112 8888 All Product Toll Free www samsung com id support DC68 04297U 01 Untitled 2 52 2022 05 31 12 33 23 ...

Reviews: